Berita Tanahlaut
KPU Tanahlaut Gandeng RSUD Pemerintah Provinsi Pastikan Kesehatan Peserta Pilkada
Kerja sama itu dalam kaitan untuk memastikan bahwa kesehatan para pasangan calon kepala daerah di Tanahlaut fit dan prima memimpin.

BANJARMASINPOST.CO.ID, PELAIHARI- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Tanahlaut bekerjasama dengan Rumah Sakit Umum Daerah milik Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan di Banjarmasin.
Kerja sama itu dalam kaitan untuk memastikan bahwa kesehatan para pasangan calon kepala daerah di Tanahlaut fit dan prima memimpin.
Informasinya tak hanya kesehatan fisik yang dicek. Kejiwaan para bakal calon pemimpin di Tanahlaut itu juga dipastikan kesehatannya sebelum terpilih pada 27 Juni 2018 nanti.
Baca: Hasil Madura United Vs Persija - Skor Akhir 2-2, Marko Simic Selamatkan Macan Kemayoran
Pengecek itu juga sekaligus memastikan bahwa bakal pasangan calon bupati dan wakil bupati Tanahlaut terbebas dari pengaruh narkotika, obat-obatan terlarang dan tergantungan minuman keras.
Itu dikatakan Ketua KPU Kabupaten Tanahlaut, Kamaruzzaman menyikapi tahapan pasca pendaftaran pasangan bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Tanahlaut periode 2018-2023.
Menurut Kamaruzzaman, pengecekan kondisi kesehatan fisik para bakal calon pasangan pemimpin Tanahlaut itu pada 12 Januari 2018 ini.
Berita Tanahlaut
-
Tak Punya Ilmu Khusus, Terapi Sederhana Polisi ini Bisa Menyembuhkan Pemuda yang Alami Gangguan Jiwa
-
Besok, Paslon Peserta Pilkada Sampaikan Visi dan Misi di DPRD Tanahlaut, Ini Persiapannya
-
VIDEO : Setelah Viral Aksi Cukur Rambut Panjang Udin, Lihat yang Dilakukan Bripka Trie Wardoyo
-
VIDEO : Pengunjung Berharap Fasilitas Wisata Gunung Kayangan Dapat Sentuhan Perbaikan
-
55 Guru SD dan SMP Dibekali Pengetahuan Menjadi Pendidik Berkarakter