Kriminalitas Kabupaten Banjar
Dikenal Bisa Mengobati Penyakit, H Itab Sering Meminta Pasiennya Masuk ke Dalam Kamar
Pascatertangkapnya H M Said Attap Tazani atau lebih dikenal H Itab di Desa Melayu Tengah Kecamatan Martapura Timur
Penulis: Ahmad Rizky Abdul Gani | Editor: Eka Dinayanti
BANJARMASINPOST.CO.ID, MARTAPURA - Pascatertangkapnya H M Said Attap Tazani atau lebih dikenal H Itab di Desa Melayu Tengah Kecamatan Martapura Timur Kabupaten Banjar Kalsel, menjadi buah bibir masyarakat setempat, Sabtu (27/1/2018) siang.
Bahkan berdasarkan informasi diperoleh, seorang warga di Pekauman yang tak ingin disebutkan namanya, juga mengetahui sosok H Itab tersebut.
Menurutnya, H Itab dianggap warga memiliki kemampuan mengobati berbagai penyakit dan memenuhi hajat tamunya atau biasa disebut tabib.
Baca: Presenter BBC Mencari Gadis Rimba yang Ditemuinya 20 Tahun Lalu di Hutan Sumatera, Usai Kabar Ini
Baca: Malangnya Nasib TKI Korea Ini, Kekasih Bilang Tak Siap Menikah, Uang 500 Juta Pun Raib
Hanya saja terkadang, permintaan atau syarat untuk memenuhi hal tersebut dianggap aneh.
Pasalnya pasien yang datang diminta masuk ke dalam kamar.
"Hajatnya ya macam-macam, dari minta kesembuhan, keturunan dan lainnya. Tapi pasien yang datang kemudian diminta masuk ke dalam kamar," ujarnya.
(BANJARMASINPOST.CO.ID /A RIZKI ABDUL GANI)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/m-said-attap-tazani_20180127_122127.jpg)