Liga Inggris

Jadwal Siaran Langsung RCTI Liga Inggris Pekan 32 - Persaingan Man City dan Man United Masih Panas

Jadwal Liga Inggris Pekan 32 dimulai Sabtu, 31 Maret 2018. Ada sejumlah laga yang layak dinantikan.

Editor: Murhan
ANTHONY DEVLIN/AFP
Gelandang Manchester City, Bernardo Silva (tengah), merayakan golnya bersama rekan setim dalam laga Liga Inggris kontra Chelsea di Stadion Etihad, Manchester, pada 4 Maret 2018. 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Jadwal Liga Inggris Pekan 32 dimulai Sabtu, 31 Maret 2018. Ada sejumlah laga yang layak dinantikan.

Pekan 32 bakal dibuka laga Crystal Palace vs Liverpool, Sabtu (31/3/2018) pukul 18.30 WIB.

Kemudian, Manchester United menjamu Swansea City pada pukul 21.00 WIB. Dan hari yang sama ditutup laga Everton vs Manchester City mulai pukul 23.30 WIB.

Baca: Live Indosiar! LINK LIVE STREAMING Persela vs Persebaya Liga 1 2018 Sore Hari Ini Jam 15.30 WIB

Baca: Penampakan Hotel Alexis Sehari Setelah Gubernur Anies Perintahkan Ditutup, Pihak Alexis Siap Patuhi

Baca: Jadwal Siaran Langsung Pekan 2 Liga 1 2018 - Dipanaskan Dua Derby dan Persija Vs Arema FC

Nah, laga Everton vs Manchester City ini dijadwalkan bakal disiarkan langsung RCTI.

Sedangkan MNC TV akan menyiarkan langsung laga Chelsea vs Tottenham Hospur.

Sejauh ini, Manchester City memang kian dekat dengan tangga juara. Dengan mengumpulkan 81 poin dari 30 laga, The Citizens kian jauh meninggalkan pesaingnya.

Baca: Mainan Bebek Karet Ini Disukai Bayi dan Batita, Ternyata Tempat Bersarang Bakteri Berbahaya

Baca: Jadwal Siaran Langsung Liga Spanyol Pekan 30 - Sevilla Vs Barcelona Live SCTV

Manchester United baru mengumpulkan poin 65 dari 30 laga, dan Liverpool mengumpulkan 63 angka dari 31 laga.

jadwalhklpi
instagram.com/jadwalhklpi

Meski begitu, pertandingan di Liga Inggris masih menarik untuk disaksikan.

Pekan ini, ada beberapa tim yang baru melaksanakan pertandingan yang ke 31. Itu karena pekan lalu, ada sebagian tim yang harus melakoni laga di Piala FA.

jadwalhklpi
instagram.com/jadwalhklpi

Jadwal Liga Inggris Pekan 32

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved