Piala AFF 2018
Jadwal dan Live Streaming Undian (Drawing) Piala AFF 2018 - Timnas Indonesia di Grup Neraka?
Undian penyisihan grup Piala AFF 2018 akan berlangsung, Rabu (2/5/2018) yang disiarkan secara live streaming
BANJARMASINPOST.CO.ID - Dijadwalkan, Undian (drawing) penyisihan grup Piala AFF 2018 akan berlangsung, Rabu (2/5/2018) yang disiarkan secara live streaming via situs resmi AFF Suzuki Cup (lihat bagian akhir berita).
Piala AFF 2018 ini akan menjadi edisi ke-12 Kejuaraan ASEAN Football Federation.
Seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Piala AFF, undian akan dilakukan pada Rabu (2/5/2018) pukul 14.00 WIB di Hotel Mulia, Senayan, Jakarta.
Baca: Link Live Streaming SCTV Real Madrid vs Bayern Munchen Malam Ini, Leg 2 Semifinal Liga Champion
Baca: Live SCTV! LIVE STREAMING Real Madrid vs Bayern Munchen via SCTV, Leg 2 Semifinal Liga Champion
Baca: Jadwal Timnas Putri Indonesia U-16 Vs Thailand Sore Ini, AFF U-16 Girls Championship 2018
Turnamen dua tahunan ini baru akan bergulir pada 8 November hingga 15 Desember 2018.
Timnas Indonesia tak masuk unggulan utama dalam undian ini, padahal menjadi runner-up dalam Piala AFF 2016.
Indonesia dipastikan tidak akan bertemu dengan Malaysia di fase grup Piala AFF 2018 karena berada dalam pot yang sama.
Baca: Rekor Zinedine Zidane di Laga Real Madrid Vs Bayern Muenchen Liga Champions, Ini Fakta Sebenarnya
Baca: Jadwal Siaran Langsung (Live) RCTI Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan PSSI Anniversary Cup 2018
Baca: Kuis Prediksi Skor Real Madrid vs Bayern Munchen Semifinal Liga Champion Berhadiah Jersey Original
Pot 1 atau unggulan diisi Thailand sebagai juara bertahan dan Vietnam.
Pot 2 diisi Indonesia dan Malaysia.
Pot 3 diisi Filipina dan Myanmar.
