Selebrita
The Sacred Riana Kembali Bikin Juri America's Got Talent Ketakutan, Tapi Diminta ke Final?
The Sacred Riana tampil pada putaran kedua babak perempat final America's Got Talent (AGT) 2018.

BANJARMASINPOST.CO.ID - Pesulap asal Indonesia, The Sacred Riana tampil pada putaran kedua babak perempat final America's Got Talent (AGT) 2018.
American's Got Talent (AGT) 2018 berlangsung di Hollywood, California, pada hari Selasa (21/8/2018) kemarin malam. The Sacred Riana pun berkesempatan menampilkan performanya.
Ini merupakan penampilan ketiga The Sacred Riana di ajang pencaian bakat Amerika Serikat tersebut.
Pasca lolos audisi beberapa waktu lalu, The Sacred Riana kembali dipanggil untuk mengikuti babak Judge Cuts.
Pada dua pemabpilan sebelumnya, Riana berhasil menciptakan suasana horor di panggung AGT 2018.
Baca: Bocoran Roy Kiyoshi Soal Pria Kaya yang Dekat dengan Ayu Ting Ting, Bukan Raffi Ahmad?
Para juri, khususnya Mel B, sukses dibuat takut olehnya.
Kala itu, juri Simon Cowell mengaku tak tahan menyaksikan aksi The Sacred Riana.
Sementara Howie Mandel merasa seperti sedang berada dalam film horor.
Meskipun dibuat takut, para juri meloloskan The Sacred Riana ke babak perempat final atau 36 besar.
Menurut mereka, penonton masih ingin melihat penampilan perempuan berusia 25 tahun itu.
-
Raffi Ahmad Buat Teuku Wisnu Elus Dada Saat Zaskia Sungkar Tanyakan Mantan, Yuni Shara atau Laudya
-
Alasan Once Mekel Pilih Putra Bungsu Maia Estianty dan Ahmad Dhani, Dul Jaelani di Konser Dewa 19
-
Bukan Ardi Bakrie, Nia Ramadhani Kenang Masa Pacaran Kala Bersama Bams Eks Samson?
-
Vanessa Angel Berjuang Melawan Malu dan Sakit Parahnya, Sang Ayah Tak Menjenguk Alasannya Sibuk
-
Jawaban Raffi Ahmad Ditanya Sudah Menikahi Ayu Ting Ting, Suami Nagita Slavina Lontarkan Ini