Breaking News

Api Mengamuk di Batulicin

Warga tiba-tiba berteriak histeris melihat kobaran api yang tiba-tiba membesar

Penulis: Man Hidayat | Editor: Edi Nugroho

BANJARMASINPOST.CO.ID, BATULICIN - Warga tiba-tiba berteriak  histeris melihat kobaran api yang tiba-tiba membesar
di beberapa bedakan,  samping  Kantor Bank BRI Batulicin Jalan Raya Batulicin, Tanah Bumbu, Kamis (15/8) sekitar pukul 21.45 Wita.
    
Sampai saat ini warga masih terus berusaha memadamkan api.
 Tidak diketahui asal api tersebut, namun masih terus dilakukan pemadaman. "Tidak tahu kenapa, tiba-tiba api membesar. Kebetulan saya tengah lewat," terang salah seorang warga, Hanafi.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved