Frans Perlu Tiga Hari

Setelah sempat dinantikan kedatangannya, Brima Pepito Sanusie, Kamis (6/3) merapat ke Martapura FC (MFC).

Penulis: Frans Rumbon | Editor: Ahmad Rizky Abdul Gani

BANJARMASINPOST.CO.ID,BANJARMASIN - Setelah sempat dinantikan kedatangannya, Brima Pepito Sanusie, Kamis (6/3) merapat ke Martapura FC (MFC). Pepito tidak lain merupakan pemain yang akan menjadi striker asing tim Laskar Sulthan Adam menghadapi Divisi Utama 2014.

Striker asing asal Siera Leone ini datang tidak sendirian. Mantan penggawa Persitara Jakarta Utara datang bersamaan dengan pemain seleksi asal Papua, Yulianus Watora.

Keduanya tiba di Bandara Syamsudinoor menjelang sore hari. Mereka sempat 'mengintip' Isnan Ali dan kawan-kawan yang sedang melakukan latihan di Lapangan Puma Banjarbaru.

Berita selengkapnya silakan simak Metro Banjar edisi cetak atau klik link link epaper setelah pukul 10.00 Wita: http://epaper.banjarmasinpost.co.id atau ke http://banjarmasin.tribunnews.com/bpost

Sumber: Metro Banjar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved