ABG Terjun dari Jembatan

Taufik Anak Baik di Sekolah

Taufik (16) diketahui nekat bunuh diri dengan cara menceburkan diri ke Sungai Martapura, Sabtu (12/4/2014).

Penulis: Rahmadhani | Editor: Ahmad Rizky Abdul Gani

BANJARMASINPOST.CO.ID,BANJARMASIN - Taufik (16) diketahui nekat bunuh diri dengan cara menceburkan diri ke Sungai Martapura, Sabtu (12/4/2014). Ia melompat dari atas Jembatan Basirih.

Mendapati fakta tersebut, pihak Keluarga sontak kaget. Kedua orangtua Taufik langsung datang ke lokasi. Tak hanya keluarga, beberapa rekan korban yang mendapat kabar dari rekanan emergency pun datang ke IGD RSUD Ulin Banjarmasin, dimana Taufik dirawat usai diselamatkan warga.

"Tahu dari teman juga. Setahu saya Taufik tidak ada masalah di sekolah," ungkap seorang rekan korban.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved