Pora Merapat ke Timnas
Pora sudah harus bergabung dengan 22 pemain lainnya di Hotel Yasmin, di daerah Karawaci, Jakarta, Rabu
Penulis: Frans Rumbon | Editor: Halmien
BANJARMASINPOST.CO.ID - PEMAIN sayap kiri Barito Putera, Rizky Rizaldi Pora mulai merapat ke Timnas Indonesia Senior di bawah asuhan pelatih, Alfred Riedl, kemarin, Rabu (7/5).
Pora sudah harus bergabung dengan 22 pemain lainnya di Hotel Yasmin, di daerah Karawaci, Jakarta, Rabu (7/5) untuk segera menjalani pemusatan latihan atau training center (TC).
TC ini sekaligus di persiapkan untuk menghadapi laga persahabatan antara Timnas Senior menjamu ASEAN All Star di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, Minggu (11/5).
Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Kamis (8/5/2014) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id