Semangat Latihan Usai Nikah

Setelah sempat absen, beberapa hari ini pemain bek kiri Barito Putera yakni Fathul Rahman terlihat mulai kembali beraktivitas bersama tim.

Editor: Eka Dinayanti
zoom-inlihat foto Semangat Latihan Usai Nikah
BANJARMASIN POST GROUP/DOC
Fathul Rahman

BANJARMASINPOST.CO.ID - Setelah sempat absen, beberapa hari ini pemain bek kiri Barito Putera yakni Fathul Rahman terlihat mulai kembali beraktivitas bersama tim.

Dan dari pantauan Metro, Rabu (14/5) pagi, saat kembali bergabung bersama Abanda Herman dan kawan-kawan, suami dari Anita Ma'rur Rahman ini sendiri terlihat begitu bersemangat.

"Beberapa hari yang lalu saya sudah datang, bahkan kemarin juga sudah ikut latihan lagi," ujar pemain yang juga akrab disapa Cika ini.

Namun Fathul mengatakan bahwa istrinya tidak ikut diboyong ke Banjarbaru, karena memang ada memiliki kesibukan tersendiri.

Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Kamis (15/5/2014) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

Sumber: Metro Banjar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved