PDAM Waspadai UI

-Tim Futsal PDAM Bandarmasih cukup mewaspadai permainan United Indonesia (UI) Banjarmasin

Penulis: Syaiful Anwar | Editor: Ahmad Rizky Abdul Gani

BANJARMASINPOST.CO.ID,BANJARMASIN -Tim Futsal PDAM Bandarmasih cukup mewaspadai permainan United Indonesia (UI) Banjarmasin yang terus menunjukan grafik meningkat dalam pertandingan gameweek keempat Liga Futsal Banjarmasin (Lifuba), Kamis (29/5/2014).

"Ritme permainan mereka sudah ketemu. UI sudah menemukan pemain inti serta pola bisa jalan," tandasnya.

Terpisah, pelatih UI Banjarmasin, Hafid Rizal mengakui PDAM merupakan tim bagus dengan pemain cukup berpengalaman seperti Fahmi yang bermain di PON serta Abdillah membela Porprov.

​Organisasi permainan PDAM juga cukup bagus. Jadi, menghadapi pemain kaya pengalaman seperti ini, anak asuhnya harus bermain sabar dan jangan melakukan kesalahan se kecil apa pun.
Selain itu, kata dia, Fajrin dan kawan-kawan harus memperhatikan pergerakan kapten PDAM, Fahmi.

Tags
lifuba
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved