Barito Vs Persegres
Susunan Pemain Barito vs Persegres
Laga antara Barito Putera kontra Persegres Gresik United, hari ini Sabtu (16/8/2014) sesaat
Penulis: Frans Rumbon | Editor: Eka Dinayanti
BANJARMASINPOST.CO.ID - Laga antara Barito Putera kontra Persegres Gresik United, hari ini Sabtu (16/8/2014) sesaat lagi akan dimulai di Stadion Demang Lehman Martapura.
Dan berikut merupakan susunan pemain dari kedua tim dalam laga yang dipimpin oleh wasit Jerry Elly ini.(Frans)
Barito Putera : 4-4-2.
Joko Ribowo (k), Agus Cima, Guntur Ariyadi, Daewon Ha, Fathul Rahman (b), Mekan Nazirov, Syahroni, Dedy Hartono, Amirul Mukminin (t), Yongki Aribowo (d).
Persegres Gresik United : 4-5-1.
Aji Saka (k), Dedi Indra, Otavio Dutra, Ikwani (b), Lan Bastian, Kacung Khoirul, Gustafo Chena, Habib Sukron, Reza Mustofa (t), Pedro Javier (d).