Andini Suka yang Beraroma Tiramizu
Rokok Elektrik Juga Berbahaya
Mereka beranggapan rokok elektrik tak mengganggu kesehatan
Penulis: Nia Kurniawan | Editor: Ratino Taufik
BANJARMASINPOST.CO.ID - Kehadiran rokok elektrik membuat sejumlah perokok beralih dari rokok biasa. Mereka beranggapan rokok elektrik tak mengganggu kesehatan.
Tren itu juga terjadi di Banjarmasin. Apalagi rokok tersebut dapat dengan mudah dibeli baik melalui online maupun di toko.
Salah seorang penggunanya adalah Andini. “Ini yang suka ini yang beraroma tiramizu,” ujar pecinta hiburan malam tersebut di sebuah tempat karaoke.
Tak hanya pengguna, dia juga penjual rokok elektrik. “Mau beli? Ini harganya Rp 275 ribu,” ujarnya.
Selengkapnya baca Banjarmasin Post edisi cetak Senin (3/11/2014) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id