Gaji Beres, Pemain Dilepas
Meski dibawa kembali ke homebase, namun dalam waktu dekat para pemain akan diliburkan sekaligus dibubarkan
Penulis: Frans Rumbon | Editor: Ratino Taufik
BANJARMASINPOST.CO.ID - Tim Martapura FC mengakhiri petualangannya di kompetisi Divisi Utama 2014 setelah dikalahkan Persiwa Wamena di babak semifinal, Senin (24/11) malam.
Seusai menjalani laga di Sidoarjo, Jawa Timur tersebut, ke-24 pemain langsung diboyong ke Martapura, Kabupaten Banjar, Rabu (26/11) siang.
Meski dibawa kembali ke homebase, namun dalam waktu dekat para pemain akan diliburkan sekaligus dibubarkan. Kemarin, Isnan Ali dan kawan-kawan masih di Kota Intan, karena manajemen akan menyelesaikan urusan administrasi kontrak. Jika sudah beres, pemain sekaligus dilepas.
Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Kamis (27/11/2014) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id