Sudah Siapkan Generasi Kedua

Tidak bisa serta merta hanya mengandalkan tim yang sudah terbentuk. Sebab, para pemain yang ada tidak bisa selalu menetap di tim dan tentunya

Penulis: Aprianto | Editor: Didik Triomarsidi

BANJARMASINPOST.CO.ID - SEJUMLAH tim futsal sekolah harus menyiapkan generasi pemainnya jika ingin timnya tetap solid dan tetap menjadi tim tangguh dan perkasa serta diperhitungkan lawan dalam setiap laga. Pada musim kelulusan sekolah yang terjadi tiap tahunnya mengharuskan tim-tim futsal pelajar selalu menyiapkan tim generasi kedua agar timnya bisa tetap eksis.

Tidak bisa serta merta hanya mengandalkan tim yang sudah terbentuk. Sebab, para pemain yang ada tidak bisa selalu menetap di tim dan tentunya akan berpindah seiring dengan lulusnya pemain yang ada.

Seperti tim futsal SMAN 4 Banjarmasin yang sudah dipastikan bakal ditinggalkan sejumlah pemain handalnya. Pemain yang dipastikan meninggalkan tim seperti Misrani, Yoga, Rio dan Fitrianor.

"Generasi kedua dalam tim sudah kita siapkan. Saat ini masih ada tujuh pemain. Materi pemain ini ketika juara tiga babak nasional Hydro tahun ini. Jadi tinggal menambah beberapa posisi lagi," kata Pelatih SMAN 4 Banjarmasin, Aries Fadillah, Rabu (20/5/2015).

Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Kamis (21/5/2015) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

 
 
 

Sumber: Metro Banjar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved