BNI Beri Bantuan ke Unlam
Penyerahan bantuan sendiri langsung dilakukan oleh Vice President Pemimpin Wilayah BNI Banjarmasin Yanar Siswanto kepada Rektor Prof Dr H Sutarto
Penulis: Irfani Rahman | Editor: Didik Triomarsidi
banjarmasinpost.co.id/m risman noor
Penyerahan bantuan dilakukan Vice President Pemimpin Wilayah BNI Banjarmasin Yanar Siswanto diterima Rektor Prof Dr H Sutarto Hadi MSi, M,SI, M,Sc di Unlam Banjarmasin.
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Jajaran Bank Negera Indonesia (BNI) Wilayah BNI Banjarmasin memberikan bantuan kepada Universitas Lambung Mangkurat, Rabu (17/6/2015) sore. Bantuan ini sendiri berupa program kemitraan server host to host BNI - Unlam.
Penyerahan bantuan sendiri langsung dilakukan oleh Vice President Pemimpin Wilayah BNI Banjarmasin
Yanar Siswanto kepada Rektor Prof Dr H Sutarto Hadi MSi, M,SI, M,Sc di Unlam Banjarmasin.
"Kami saat ini berusaha lebih mengenalkan Unlam ke tingkat nasional," ujar Rektor Prof Dr H Sutarto.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/bni-sumbang-unlam_20150617_161054.jpg)