Kuartet Timnas Latihan di Tim Pra PON
Pagari Laskar Muda
Sebelumnya sudah bergabung Paulo Sitanggang dan juga Hansamu Yama. Dan ternyata beberapa hari ini, Manahati Lestusen juga mulai terlihat merapat
Penulis: Frans Rumbon | Editor: Didik Triomarsidi
BANJARMASINPOST.CO.ID - BEBERAPA pemain, khususnya pemain muda dalam tim Barito Putera belakangan ini turut 'menghiasi' skuat tim Pra-PON Kalsel yang dipersiapkan menghadapi kualifikasi Pekan Olahraga Nasional (PON) di Jawa Barat.
Sebelumnya sudah bergabung Paulo Sitanggang dan juga Hansamu Yama. Dan ternyata beberapa hari ini, Manahati Lestusen juga mulai terlihat merapat.
Padahal seperti diketahui, sejatinya skuat tim Barito Putera sendiri sudah resmi dibubarkan oleh manajemen, karena dihentikannya kompetisi.
Dikonfirmasi Metro, asisten manajer Barito Putera yakni Syarifuddin Ardasa mengatakan sebagai salah satu upaya untuk 'membentengi' pemain muda dan potensial di tim Laskar Antasari.
Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Minggu (16/8/2015) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/tim-pra-pon-kalsel-saat-sedang-melaksanakan-latihan_20150816_062235.jpg)