Tata Kembali Tim dari Awal

Apalagi, Smapat mulai ditinggalkan beberapa pemain topnya karena lulus SMA dan menginjak bangku perguruan tinggi

Penulis: Kamardi | Editor: Halmien
banjarmasinpost.co.id/aprianto
Tim Futsal SMAN 4 Banjarmasin 

BANJARMASINPOST.CO.ID - SEBUAH tim yang menjadi langganan juara, tak selamanya bisa bertahan. Bahkan, sang juara tak jarang selalu dikalahkan dalam setiap turnamen penting.

Itu juga yang dialami tim futsal SMAN 4 Banjarmasin. Tim yang biasa dengan sebutan Smapat itu kini mulai menata kembali kekuatan mereka setelah beberapa kali mengalami kegagalan.

Apalagi, Smapat mulai ditinggalkan beberapa pemain topnya karena lulus SMA dan menginjak bangku perguruan tinggi.

Pelatih Smapat Banjarmasin, Aries Fadillah mengaku, dirinya mulai membangun dan menata kembali tim yang sebelumnya menjadi kekuatan tim yang solid dan tangguh.

"Kita akan menata kembali kekuatan tim dari awal. Kita mencoba menyusun tim yang tangguh sebelum mengikuti turnamen," ujar Aries kepada Metro Banjar, Jumat (25/9).

Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Sabtu (26/9/2015) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

Sumber: Metro Banjar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved