Iwan Rusmali Undang Open House Saat Berbuka Puasa Bersama

DPRD Kota Banjarmasin kembali menggelar buka puasa bersama di Ruang Paripurna DPRD Kota Banjarmasin, Senin (27/6/2016).

Penulis: Murhan | Editor: Eka Dinayanti
banjarmasinpost.co.id/murhan
DPRD Kota Banjarmasin kembali menggelar buka puasa bersama di Ruang Paripurna DPRD Kota Banjarmasin, Senin (27/6/2016). 

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - DPRD Kota Banjarmasin kembali menggelar buka puasa bersama di Ruang Paripurna DPRD Kota Banjarmasin, Senin (27/6/2016).

Buka puasa bersama dihadiri Ketua DPRD Kota Banjarmasin, Iwan Rusmali bersama sejumlah anggota lainnya.

Juga diundang sejumlah anak yatim di satu panti asuhan di Banjarmasin. Mereka mebaur satu sama lain.

Tak ada acara muluk-muluk dalam acara itu seperti ceramah atau sambutan. Hanya membaca istigfar menyambut waktu berbuka.

Dalam kesempatan itu Ketua DPRD, Iwan Rusmali mengundang open house di rumahnya.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved