Berita Tapin

Awas Jalan Berlumpur di Sungai Puting Tapin

Bagi warga Banjarmasin, Kalteng dan Batola yang akan ke Margasari dan hulu sungai yang melewati jalan nasional Batola-Margasari, harus hati-hati

Penulis: | Editor: Eka Dinayanti
banjarmasinpost.co.id/ibrahim ashabirin
Awas Jalan Berlumpur di Sungai Puting Tapin 

BANJARMASINPOST.CO.ID, RANTAU - Bagi warga Banjarmasin, Kalteng dan Batola yang akan ke Margasari dan hulu sungai yang melewati jalan nasional Batola-Margasari, harus hati-hati, sebab jalan rusak berat.

Titik jalan yang rusak itu tak jauh dari kapal penyeberangan di Desa Sungai Puting, Tapin.

Ada satu titik jalan nasional itu yang sangat rusak berat, jalan itu berkubang lumpur.

Warga setempat merasa prihatin, kemudian memperbaiki jalan rusak tersebut dan membantu menggiring sepeda motor warga melintasi jalan berlumpur..

Tokoh warga setempat, Misran berharap kepada pemerintah turun tangan memperbaiki jalan tersebut.

"Minimal ditaburi batu, sehingga tidak becek lagi. Sebab jalan tersebut banyak dilintasi warga berbagai daerah," harap Misran, Selasa (31/1/2017).

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved