Berita Banjarmasin
Angkat Lumpur Drainase Cegah Banjir
Dua orang lelaki terlihat memegang serok dan mengangkat lumpur dari selokan di pinggir jalan lampu lalu lintas Sungai Andai, Banjarmasin, Selasa (14/3
Editor:
Eka Dinayanti
banjarmasinpost.co.id/isti rohayanty
Dua orang lelaki terlihat memegang serok dan mengangkat lumpur dari selokan di pinggir jalan lampu lalu lintas Sungai Andai, Banjarmasin, Selasa (14/3)
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Dua orang lelaki terlihat memegang serok dan mengangkat lumpur dari selokan di pinggir jalan lampu lalu lintas Sungai Andai, Banjarmasin, Selasa (14/3).
Banjir yang melanda di depan kantor Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil membuat beberapa warga bergerak membersihkan aliran drainase dari depan gedung hingga lampu lalu lintas tersebut.
"Ini untuk pencegahan banjir di depan kantor Disdukcapil," ucap Ilham, warga yang membersihkan drainase tersebut.
Selain peduli banjir, Ilham membersihkan drainase karena mendapatkan tugas dari CV di tempatnya bekerja.
(Banjarmasinpost.co.id/ Isti Rohayanti)
