Ahok Gugat Cerai
Ahok dan Veronica Tan Resmi Bercerai, Postingan Putri Ahok Jadi Sorotan Netter, 'Smile Dong Pincess'
Putri satu-satunya pasangan Basuki Tjahaja Purnama dan Veronica Tan mengunggah sebuah foto tepat pasca sidang
BANJARMASINPOST.CO.ID - Pasca kedua orang tuanya resmi berpisah, unggahan terbaru putri Ahok dan Veronica Tan ini dibanjiri komentar netizen.
Putri satu-satunya pasangan Basuki Tjahaja Purnama dan Veronica Tan mengunggah sebuah foto tepat pasca sidang perceraian orang tuanya diputuskan,
Dalam foto unggahan terbarunya, Nathania Purnama terlihat menghabiskan waktu bersama ibundanya dan adiknya, Daud.
Di foto tersebut, terlihat Veronica Tan tersenyum manis ke arah kamera.
Baca: Wah Tersebar Kabar Penangkapan Hantu Kuyang di Marabahan, Fotonya Ngeri!
Baca: Kakak Katon Bagaskara Meninggal Dunia, Begini Ungkapan Dukanya di Instagram
Baca: Waduh! Perlihatkan Ketiak, Lucinta Luna Kembali Dibully Netter, Ketek Cowok Banget
Baca: Allahuakbar! Bayi Ini Lahir dengan Lafaz Allah, Amuntai Heboh! Ini Foto-Fotonya
Sementara Daud, putra ketiga pasangan Ahok-Veronica, terlihat sibuk dengan es krim di tangannya.
Nampaknya foto tersebut adalah sisa dari kenangan liburan mereka ke London, Inggris, beberapa hari yang lalu.
Pada unggahan tersebut, Nata terlihat membubuhkan emoji bunga dan es krim sebagai caption foto.
Dari unggahan foto ini, netizen pun membanjiri kolom komentar dengan dukungan pada Nata.
Mulai dari doa dan semangat mengalir dari warganet Instagram.
nata.decoco17
instagram.com/nata.decoco17
tiena_chann, "bu vero tetap wanita yg saya kagumi .. tetap berkarya ya bu"
hrj_sulipatty, "Smile dooong pincess Nata gpp kali kan ada mama iya kan masih mama nya pincess lohhh,,,,hehehe"
