UNBK 2019

Siswanya Hanya 11 Orang, Mulai Tahun ini SMK Telkom Laksanakan UNBK Mandiri

Ariani, sudah mantap dengan persiapan-persiapan UNBK yang akan dihadapi pada April 2018.

Editor: Eka Dinayanti
BPost Cetak
Blitz edisi cetak Jumat (24/1/2019) 

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARBARU - Ariani, sudah mantap dengan persiapan-persiapan UNBK yang akan dihadapi pada April 2018.

Selain membeli buku latihan soal UNBK dia juga melakukan review bahan ajar yang sudah diajarkan.

"Ya kalau komputer kami siap. Karena sudah terbiasa juga di depan monitor," kata salah satu siswi di Banjarbaru tersebut.

Baca: Pengakuan Istri Delon Idol, Yeslin Wang Bayar Utang Judi Miliaran Rupiah Jadi Alasan Gugatan Cerai

Baca: Reaksi Kriss Hatta Usai Lihat Indra Tarigan Adu Jotos dengan Billy Syahputra Karena Hilda Vitria

Baca: Bukan Adegan Sinetron Cinta Suci SCTV, Lihat Perlakuan Irish Bella Pada Ammar Zoni di Lokasi Syuting

Baca: Demi Nikahi Ahok Alias BTP, Bripda Puput Nastiti Devi Tak Lagi Jadi Polwan, Ini Sikap Keluarganya

Baca: Ariel Noah Terciduk Jalan Bareng Pevita Pearce, Bagaimana Luna Maya, Sudah Tahu?

Kepala SMPN 1 Banjarbaru, Hj. Fakhriati, M.Pd menjelaskan di sekolahnya siap untuk menghadapi UNBK.

"Kami total ada 321, siswa dan anak-anak sudah terbiasa menggunakan komputer. Insya Allah sementara ini belum ada kendala," kata dia.

Lain di negeri, juga lain di SMP Swasta.

Meski siswanya sedikit, ada sekolah yang menyatakan untuk ujian mandiri tidak bergabung dengan sekolah lainnya.

Misal, di SMP Islam Al Mansyur, Banjarbaru.

Disekolah tersebut untuk kelas VII ada sebanyak 11 orang.

Tapi sekolah tersebut tahun 2019 ini menyatakan siap untuk tidak bergabung dan melakukan ujian mandiri dengan sistem komputer.

"Tahun lalu kami masih ikut dengan SMK Telkom. Karena tahun kemarin masih belum siap. Namun di tahun ini kami sudah siap. Kita maksimalkan, berkat dukungan semua pihak," kata Kepala SMP Al Mansyur, Edy.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved