Berita Regional

Gempa 7 Magnitudo, Boulevard Manado Sepi, Warga Boltim Panik dan Lari ke Kantor Bupati

Suasana tangisan dan teriakan dari warga terdengar keras. Ruangan kantor bupati penuh sesak dengan ratusan warga yang mengungsi.

Editor: Elpianur Achmad
ist/tribunmanado.com
Gempa bermagnitude 7, Minggu (7/7/2019 malam, warga mengungsi di Kantor Bupati Boltim 

Boulevard Manado Sepi

Wawancara Tribunmanado.co.id dengan Salah satu Warga Manado bernama Frengky Sihombing yang saat itu berada di Kawasan Boulevard Manado.

Ia menggambarkan gempa yang dirasakannya saat itu berada di MC Donald, bahwa yang awalnya situasi tenang dengan menikmati suasana malam, tiba-tiba situasi menjadi panik dan berhamburan.

Bahkan masyarakat memacu kendaraan dan berhamburan tak karuan meninggalkan tempat.

ia juga mengatakan saat itu angin kencang

Baca: 20 Detik Guncang Ternate, Gempa Magnitudo 7,1 Bikin Warga Panik Lari Keluar Rumah

Sampai situasi yang riuh dalam kepanikan tersebut ia tidak ikut lari meninggalkan tempat tersebut.

malah ia menuju ke bibir pantai dan melihat air laut.

Di kawasan Mega Mas Manado tidak ada kerusakan sesuai pengamatannya, yang ada ialah orang-orang yang berbelanja dan bertransaksi seketika berlarian dan membuat sepi tempat- tempat makan dikawasan Boulevard manado.

Bahkan ada yang sengaja memanfaatkan kejadian tersebut untuk kabur dan bahkan tak ada yang Membayar

terakhir Frengky Berpesan untuk masyarakat tetap tenang dan jangan mudah percaya dengan berita-berita yang ramai di media sosial.

bahkan tetap berjaga-jaga dan pantau situs berita terpercaya.

dengan status waspada yang ada kiranya dapat di update oleh BMKG dan masyarakat dapat memantau dari situs terpercaya dan kredibel.

(Penulis: Vendi Lera/GJT/Tribun Manado)

Artikel ini telah tayang di tribunmanado.co.id dengan judul Gempa Berkekuatan 7,0 SR, Warga Boltim Panik dan Mengungsi Di Kantor Bupati dan Gempa Sulut -Ternate 7,0 SR: Kawasan Boulevard Seketika Sepi Bahkan Ada yang Tak Bayar Belanjaan,

Sumber: Tribun Manado
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved