Liga Champions
Hasil Liga Champions Matchday 4, Liverpool & Borussia Dortmund Berjaya, Barcelona & Chelsea Seri
Hasil Liga Champions Matchday 4, Liverpool & Borussia Dortmund Berjaya, Barcelona & Chelsea Seri
BANJARMASINPOST.CO.ID - Hasil Liga Champions Matchday 4, Liverpool & Borussia Dortmund Berjaya, Barcelona & Chelsea Seri
Sejumlah kejutan terjadi pada hasil Liga Champions untuk matchday 4 yang berlangsung pada Selasa (5/11/2019) malam atau Rabu dini hari WIB.
Salah satu kejutan terjadi pada pertandingan Barcelona vs Slavia Praha di Stadion Camp Nou.
Pertandingan lanjutan Grup F antara Barcelona vs Slavia Praha itu berakhir imbang tanpa gol.
Borussia Dortmund vs Inter Milan merupakan pertandingan Grup F lain yang dilangsungkan beberapa jam usai laga Barcelona vs Slavia Praha.
Pertandingan Borussia Dortmund vs Inter Milan di Stadion Signal Iduna Park itu berakhir dengan skor 3-2 untuk kemenangan tuan rumah.
• Ultimatum Kartika Putri saat Habib Usman Bicara Poligami, Arie Untung Malah Diserang Fenita Arie
• Renang dan Bulutangkis Jadi Andalan NPC Pelajar di Peparpenas IX, Segini Targetnya
• LINK www.mola.tv! Jadwal Live Streaming Mola TV Timnas Indonesia vs Timor Piala Asia U19, Live RCTI
Hasil Liga Champions itu bisa dikatakan menyesakkan bagi Inter yang sempat unggul dua gol terlebih dahulu.
Momen kebangkitan juga terjadi pada pertandingan Grup H antara Chelsea vs Ajax Amsterdam.
Hujan gol juga terjadi pada pertandingan Chelsea vs Ajax.
Ada 8 gol tercipta dan dua kartu merah dikeluarkan wasit pada pertandingan Chelsea vs Ajax tersebut.
1. Jadwal Liga Champion Live SCTV, Neymar Persiapan Duel Barcelona vs PSG di Babak 16 Besar |
|
---|
Jadwal Liga Champion Babak 16 Besar, Man City dan Liverpool Gagal Masuk ke Tanah Jerman |
![]() |
---|
Jadwal dan Link Live Streaming Babak 16 Besar Liga Champions, Barca Vs PSG Jadi Pembuka |
![]() |
---|
Jadwal 16 Besar Liga Champion Siaran Live SCTV, Mulai Barcelona vs PSG Hingga Atletico vs Chelsea |
![]() |
---|
Liga Champions Atalanta vs Real Madrid Live SCTV, Kapten El Real Sergio Ramos Absen di Dua Leg |
![]() |
---|