Hari Guru 2019
Isi Pidato Nadiem Makarim (Mendikbud) yang Viral Jelang Hari Guru 2019, Direspon Dian Sastro
Isi Pidato Nadiem Makarim (Mendikbud) yang Viral Jelang Hari Guru 2019, Direspon Dian Sastro
Sementara itu, akun @ivgfrly, menuliskan, "Pidato nya aa' nadiem emang keren bats si but if you're not a teacher in real life you can't feel it, the doubtful, the responsibility, the difficulties," twitnya.
Namun, ada pula yang memberikan catatan atas substansi pidato Nadiem.
Salah satunya disampaikan akun @kramput, "Pidato Nadiem menurut saya akan jauh lebih sempurna kalau dia juga menyebutkan “action items” apa saja yang akan dia lakukan dari sisi dia," tulis dia.
Respons juga datang dari artis Dian Sastrowardoyo.
Menurut Dian, pidato Nadiem menunjukkan visi yang jelas dan pemahaman Nadiem terhadap kondisi guru di Indonesia. Dian juga menyertakan tagar #MerdekaBelajar dalam twitnya.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Viral Pidato Nadiem Makarim soal Hari Guru Nasional, Ini Isinya..."