Pilkada Kalsel 2020
Banyak Ditinggalkan Warganya, KPU Kalsel Belum Pastikan Akan Buka TPS di Desa Ini
Desa Wonorejo yang berlokasi di Kecamatan Juai, Kabupaten Balangansempat dipertanyakan statusnya karena mayoritas masyarakatnya sudah tak lagi berdomi
Walau demikian, hal ini menurutnya bisa saja berubah, pasalnya masih ada beberapa tahapan lain yang akan dilakukan KPU untuk benar-benar menyempurnakan data Pemilih melalui proses pemutakhiran data.
Apalagi, KPU juga saat ini masih menunggu penyerahan data Daftar Penduduk Potensial Pemilih Pemilu (DP4) terbaru dari Kementrian Dalam Negeri sebagai tahap awal pemutakhiran data Pemilih.
• Setelah Teriakan Memilukan Berakhir Ada 8 Penumpang Tewas Mengenaskan dalam Kecelakaan Bus di Subang
• Hasil Autopsi Lina, Mantan Istri Sule Disinggung, Polisi Ungkap Perkembangan Kasus Ibu Rizky Febian
• Banyak Dikunjungi Warga, Wisata Gunung Mayang Tanah Bumbu Sajikan Pemandangan Alam Nan Elok
Melihat data historis, dari dua Pemilihan terakhir yaitu pada Pilkada Kalsel Tahun 2015, KPU mendirikan dua TPS di Desa Wonorejo.
Sedangkan pada Pemilu Serentak 2019 lalu, jumlah TPS berkurang menjadi hanya satu TPS dengan jumlah Daftar Pemilih Tetap (DPT) sebanyak 180 Pemilih.
Selain Pilkada Provinsi Kalsel, Tahun 2020 akan ada tujuh Kabupaten/Kota di lingkup Kalsel yang juga akan laksanakan Pilkada.
Dimana Kabupaten Balangan menjadi salah satunya bersama Kota Banjarmasin, Kota Banjarbaru, Kabupaten Banjar, Kabupaten Hulu Sungai Tengah, Kabupaten Tanah Bumbu dan Kabupaten Kotabaru. (banjarmasinpost.co.id/achmad maudhody)
Lakukan Pelanggaran Administratif, Tim Anandamu Terancam Sanksi, KPU Banjarmasin Gelar Pleno |
![]() |
---|
KPU Kantongi 2.000 Surat Suara untuk PSU Pilwali Banjarmasin 2020 |
![]() |
---|
Jelang PSU Pilgub Kalsel 2020, Staf dan Komisioner Bawaslu Kalsel Divaksin |
![]() |
---|
Bawaslu Pantau Akun Medsos Paslon Jelang PSU Pilwali Banjarmasin 2020 |
![]() |
---|
VIDEO Tegaskan Tak Ada Kampanye Jelang PSU, KPU Banjarmasin Surati Paslon |
![]() |
---|