Berita Banjarmasin
VIDEO Komunitas Motor Boks Indonesia (Kombo) Banjarmasin, Bermula dari Kesukaan Memasang Ini
Komunitas Motor Box Indonesia (Kombo) Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel), adalah adalah salah satu komunitas motor yang cukup eksis.
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Komunitas Motor Box Indonesia (Kombo) Banjarmasin, Kalimantan Selatan (Kalsel), adalah adalah salah satu komunitas motor yang cukup eksis.
Sesuai dengan namanya, komunitas ini memikiki ciri khas, yakni menambahkan aksesoris berupa boks pada bagian belakang sepeda motor.
Menambahkan aksesoris berupa boks di sepeda motor ini, belakangan memang menjadi sebuah trend tersendiri di seputaran Banjarmasin.
Dengan adanya tambahan boks tersebut, maka pengendara memiliki tempat lebih besar untuk menyimpan segala keperluannya di sepeda motornya.
• INNALILAHI, Ibunda Presiden Jokowi Meninggal Dunia, Ini Profil Sujiatmi Notomiharjo
• Presiden Jokowi Berduka! Sang Ibu, Sujiatmi Notomihardjo Meninggal Dunia, Susi Pudjiastuti Ucap Ini
• BREAKING NEWS: Ibunda Presiden Joko Widodo Meninggal dalam Usia 77 Tahun
• Kodim Martapura Bantu Sterilisasi Rumah Sakit dan Tempat Ibadah untuk Cegah Corona
• Santri Warga Kabupaten Banjar Berdatangan dari Jatim di Bandara Syamsudin Noor
• VIDEO Rusunawa Ditolak Warga, BPBD Kotabaru Usulkan Ekowisata Hutan Meranti Jadi Tempat Isolasi PDP
Mereka yang suka menambahkan aksesoris berupa boks di sepeda motornya masing-masing ini, kemudian berinisiatif membentuk sebuah komunitas.
Kombo Banjarmasin sudah ada sejak beberapa tahun yang lalu, namun kemudian vakum dan baru pada 9 September 2019 kembali mendeklarasikan diri.
Dan hingga saat ini, anggota Kombo Banjarmasin yang tercatat berjumlah sekitar 19 orang. (Banjarmasinpost.co.id/ Frans Rumbon)
Tunggu PPKM di Banjarmasin Selesai, Pembelajaran Tatap Muka Akan Diterapkan |
![]() |
---|
Wakapolresta Banjarmasin Minta Bhabinkamtibmas Mendata Penyebaran Covid-19 |
![]() |
---|
Kapal LCT di Banjarmasin Setop Operasi, Sopir Truk ke Hulu Sungai Kebingungan |
![]() |
---|
Pemilik Kapal LCT Pengangkut Truk di Banjarmasin Tuntut Wabup Batola Minta Maaf |
![]() |
---|
Patroli Yustisi ke Pasar di Banjarmasin, Ditsamapta Polda Kalsel Ingatkan Pedagang dan Pengunjung |
![]() |
---|