Berita Kesehatan
Simak 10 Gejala Kelenjar Tiroid Bermasalah, Ternyata Tak Hanya Benjolan di Leher
Ketika kelenjar tiroid menghasilkan hormon yang terlalu banyak, tubuh bisa menggunakan energi terlalu cepat
Editor : Didik Trio Marsidi
BANJARMASINPOST.CO.ID - Kelenjar tiroid yang berfungsi mengendalikan hormon untuk metabolisme tubuh bisa mengalami gangguan atau terkena penyakit.
Dilansir dari Cleveland Clinic, saat kelenjar tiroid bermasalah, kinerja organ tubuh bisa terganggu.
Ketika kelenjar tiroid menghasilkan hormon yang terlalu banyak, tubuh bisa menggunakan energi terlalu cepat. Kondisi ini disebut hipertiroid.
Sebaliknya, saat kelenjar tiroid menghasilkan hormon yang terlalu sedikit, tubuh bisa kekurangan energi. Kondisi ini disebut hipotiroid.
Terdapat beberapa gejala yang muncul ketika Anda menderita penyakit kelenjar tiroid.
• UPDATE Corona Dunia 31 Agustus: 78.000 Kasus Harian di India, Secara Global Ada 25,3 Juta Jiwa
• VIRAL Video Edo Kondologit Mengamuk Adik Iparnya Tewas di Tahanan, Kasus Pemerkosaan Nenek 70 Tahun
• DITUTUP Hari Ini, Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 6, Peserta yang Lolos Dapat SMS Notifikasi
Berikut beberapa gejala kelenjar tiroid bermasalah yang kerap dialami penderita:
1. Muncul benjolan di leher
Melansir WebMD, kelenjar tiroid adalah organ kecil berbentuk mirip kupu-kupu yang terletak di leher bagian depan dan melingkari batang tenggorokan.
Saat mengalami hipotiroid atau hipertiroid, gejala kelenjar tiroid yang lazim muncul adalah muncul benjolan di leher atau gondok.

Terkadang, benjolan di leher bisa muncul karena tumor di dalam tiroid, kanker tiroid, atau penyebab lain yang tidak terkait dengan masalah tiroid.
Kopi atau Teh yang Cocok di Pagi Hari? Jangan Buru-buru Memilih Sebelum Baca Penjelasannya |
![]() |
---|
CIRI-ciri Kamu Kena Diabetes, Jangan Cuek dengan Luka Kecil Dampaknya Bakal Luar Biasa |
![]() |
---|
Tangkal Covid-19, Komposisi Gizi Seimbang Tunjang Imunitas Tubuh |
![]() |
---|
VIDEO Viral, Pengobatan Mata Gunakan Cacing di Tapin, Datangkan PasienĀ 60 Orang Perhari |
![]() |
---|
Minum Kopi Siang Hari Bikin Lebih Cepat Ngantuk, Kok Bisa Ya? Ini Penjelasan 'Dokter Tidur' |
![]() |
---|