Ekonomi dan Bisnis
Siap-siap Tutup Usaha, Raja Pisang Nugget Malah Banjir Pesanan, Anggi: Kalian Gak Ada 1 Tahun Ini
Raja Pisang Nugget sudah mengumumkan bahwa akan menutup usahanya akhir pekan ini, karena terdampak Pandemi Covid-19.
Editor : Didik Trio Marsidi
BANJARMASINPOST.CO.ID, JAKARTA - Bisnis pisang nugget sempat berjaya sebelum pandemi Covid-19. Namun kini bisnis pisang nugget meredup. Salah satu pemain yang cukup terkenal, Raja Pisang Nugget akan tutup.
Raja Pisang Nugget sudah mengumumkan bahwa akan menutup usahanya akhir pekan ini, karena terdampak Pandemi Covid-19.
Anggita Prima (29) sang pemilik usaha mengatakan, setelah mengumumkan akan menutup usaha, Raja Pisang Nugget justru menerima banyak pesanan dari para pelanggan.
"Kita udah infoin di Instagram (akan tutup permanen), responsnya malah antusias banget, yang DM banyak banget, puluhan lagi yang pesan," kata Anggita saat dihubungi Kompas.com, Selasa (2/2/2021).
• VIDEO DAPOER EVERYWHERE - SAYUR KATUYUNG & RESEP ROTI PISANG LEGEND ala RM Cendrawasih
• Wanita Cantik Senam Ampun Bang Jago Saat Kudeta Myanmar Viral di Media Asing, Views 10 Jutaan
• RAMADHAN 2021 - Inilah Puasa-puasa Sunnah Menjelang dan Setelah Ramadhan 1442 Hijriah
Namun, para pelanggan setianya tak mau melewatkan kesempatan menikmati makanan kesukaan mereka untuk kali terakhir.
Anggita Prima mengatakan, setelah mengumumkan akan menutup usaha, Raja Pisang Nugget justru menerima banyak pesanan dari para pelanggan.
"Kita udah infoin di Instagram (akan tutup permanen), responsnya malah antusias banget, yang DM banyak banget, puluhan lagi yang pesan," kata Anggita saat dihubungi Kompas.com, Selasa (2/2/2021).
Anggi menyebut, pada hari yang sama saat diumumkan tutup, pihaknya mendapat sebanyak 150 pesanan online dari para pelanggan.
"Yang masuk dari Tokped, Shopee, DM dan WA sepertinya sekitar 100-150 box, belum buka gofood dan grabfood," lanjutnya.
Namun sayangnya, Anggi tidak bisa memenuhi semua pesanan tersebut karena stok pisang yang terbatas.
Pengurus REI Kalsel Bertekad Saling Menguatkan untuk Maju dan Berkembang |
![]() |
---|
Banjir Kalsel di Gambut Kabupaten Banjar Mulai Surut, Perajin Tapai In Kembali Berproduksi |
![]() |
---|
Harga Kedelai Naik Lagi, Perajin Tahu dan Tempe Pilih Setop Produksi |
![]() |
---|
VIDEO Warga Landasan Ulin Kota Banjarbaru Ini Olah Ban Bekas Jadi Meja dan Kursi |
![]() |
---|
Tetap Jadi Primadona, Bisnis Tanaman Hias Datangkan Penghasilan hingga Jutaan Rupiah |
![]() |
---|