Piala Menpora 2021
Jadwal Perempat Final Piala Menpora 2021 Live Indosiar, Persib vs Persebaya, Persija vs Barito
Jadwal babak perempat final atau 8 besar Piala Menpora 2021 adalah dimulai pada Jumat (9/4/2021) ini dan tayang di Indosiar tiap jam 18.15 WIB
BANJARMASINPOST.CO.ID - Big match Persib Bandung vs Persebaya Surabaya tercipta di babak perempat final Piala Menpora 2021.
Jadwal babak perempat final atau 8 besar Piala Menpora 2021 adalah dimulai pada Jumat (9/4/2021) ini dan tayang di Indosiar.
Delapan klub sudah dipastikan mengisi babak perempatfinal Piala Menpora 2021, yakni PSIS Semarang, Barito Putera, Persija Jakarta, PSM Makassar, PSS Sleman, Persebaya Surabaya, Persib Bandung dan Bali United.
Tim terakhir yang lolos ke perempat final Piala Menpora 2021 adalah PSS Sleman.
PSS Sleman akhirnya lolos ke perempatfinal sebagai juara grup C Piala Menpora 2021 setelah sukses mengalahkan Persebaya Surabaya Rabuu (7/4/2021) malam.
Baca juga: Hasil PSS vs Persebaya 1-0, Bajul Ijo Lawan Persib Bandung di Perempatfinal Piala Menpora 2021
Hanya bermain imbang 0-0 di babak pertama, PSS Sleman berhasil menyudahi perlawanan Persebaya di babak kedua dengan skor 1-0.
Gol itu dicetak oleh Irfan Bachdim pada menit ke-47.
Hasil ini berhasil membuat PSS Sleman lolos ke babak delapan besar dengan status sebagai juara Grup C.
Bajul Ijo, julukan Persebaya, harus turun ke peringkat kedua Grup C dan tetap lolos ke babak delapan besar dan akan melawan Persib Bandung sebagai juara grup D.

Sementara sebagai pemuncak Grup C Skuad Super Elang Jawa dipastikan akan bertemu runner-up Grup D di babak delapan besar Piala Menpora 2021, yakni Bali United.
Piala Menpora 2021
Jadwal Piala Menpora 2021
Persija Jakarta Vs Barito Putera
Persib Bandung Vs Persebaya Surabaya
PSS Sleman vs Bali United
PSIS Semarang vs PSM Makassar
Hasil PSS vs Persebaya 1-0, Bajul Ijo Lawan Persib Bandung di Perempatfinal Piala Menpora 2021 |
![]() |
---|
Hasil Piala Menpora 2021 PSS Sleman vs Persebaya, Kedua Tim Main Keras, Skor 0-0 di Babak Pertama |
![]() |
---|
Klasemen Grup C Piala Menpora 2021 Makin Ketat Usai Persela vs Persik Berakhir 2-2, PSS Perlu Imbang |
![]() |
---|
Sekarang! Link Streaming Indosiar PSS vs Persebaya Live TV Online Piala Menpora, Ini Line Up-nya |
![]() |
---|
Hasil Piala Menpora Persela vs Persik Skor 2-1 di Babak 1, Kartu Merah dan Dua Gol Melvyn Lorenzen |
![]() |
---|