Selebrita

Salahkan Atta Halilintar yang Disebut Tak Bisa Diam, Aurel Hermansyah Bereaksi: 'Ini Bolong Lagi'

Tetiba saja Aurel Hermansyah mengatakan bahwa mungkin itu kesalahan Atta Halilintar sendiri yang banyak tingkah. Benda usang ini pemicunya.

Editor: Nia Kurniawan
youtube Atta Halilintar
Atta Halilintar meminta Aurel Hermansyah mesra 

Editor: Nia Kurniawan

BANJARMASINPOST.CO.ID -YouTuber tajir Atta Halilintar dan istri tersayang, Aurel Hermansyah jadi sorotan gegara benda yang tak biasa.

Menantu Anang Hermansyah dan Ashanty itu biasanya hidup glamor.

Kini, Atta Halilintar terlihat malah mengenakan kaos kaki usang usang.

Hal itu diketahui melalui Instagram stories Atta Halilintar belum lama ini.

Baca juga: Tarif Endorse Ayu Ting Ting di Bulan Ramadhan 2021 Bocor, Ucapan Syifa Anak Rozak Disorot

Baca juga: Trauma Betrand Peto Pada Ibu Kandung Disentil Ruben Onsu, Suami Sarwendah Ucap Soal Benda Tajam

Baca juga: Ketakutan Fans Epy Kusnandar Di Kelanjutan Preman Pensiun 5, Kang Mus Terima Suntikan Dana

Di hari sebelumnya, Atta Halilintar juga memposting kaos kakinya yang berlubang di bagian jempolnya.

Kini, ia tak menyangka kaos kaki yang dikenakannya akan bolong lagi.

"Ini sudah hari kedua kaos kaki bolong lagi," ujar Atta Halilintar di akun Instagram @attahalilintar, Selasa (20/4/2021).

Seperti yang dilansir Banjarmasinpost.co.id dari Tribunwow.com dengan judul 'Sering Dianggap Pamer Kemewahan, Atta Halilintar Kedapatan Pakai Kaos Kaki Bolong, Aurel: Bukan Aku'.

Mengetahui hal tersebut, Aurel Hermansyah seakan langsung tak ingin disalahkan.

Aurel Hermansyah justru mengaku bahwa sebenarnya dirinya telah menyiapkan banyak kaos kaki baru untuk suaminya.

Baca juga: Terpisah Dari Sule, Kondisi Lokasi Nathalie Holscher Tinggal Jauh Dari Putri Delina Disorot

Baca juga: Penampakan Wajah Kembaran Iis Dahlia Viral Di TikTok, Sosok Lenny Ungkap Rasa Takut

"Bukan aku ya, aku udah beli loh tadi satu pack gede banget, kaos kaki banyak banget," ungkap Aurel Hermansyah.

"Siapa yang salah ya?" tanya Atta Halilintar bergumam.

Aurel Hermansyah lantas memanggi asisten Atta Halilintar dan mengingatkan agar tak lagi menyiapkan kaos kaki usang.

"Panji, Abang yang kaos kakinya bolong jangan taruh lagi ya. Ini bolong lagi," perintah Aurel.

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved