Selebrita

Gala Sky Raih Baby Seleb Kesayangan, Putra Vanessa Angel & Bibi Ungguli Anak Baim Wong & Ruben Onsu

Gala Sky putra mendiang Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah raih Baby Seleb Kesayangan, Gala mengungguli anak Baim Wong dan Ruben Onsu

Editor: Irfani Rahman
Instagram @vanessaangelofficial, YouTube MNCTV OFFICIAL
Gala Sky putra mendiang Vanessa Angel dan Bibi raih penghargaan Baby Seleb Kesayangan 

"Semoga Gala tumbuh menjadi anak yang kuat menghadapi segala masalah yang ada nantinya," ujar Fadly selaku paman dari Gala.

Menariknya saat dilakukan video call, Gala terlihat sangat senang dan aktif.

Baca juga: Sepanggung dengan Betrand Peto, Ruben Onsu Raih Penghargaan Daddy Kesayangan

Baca juga: Sensen Ungkap Fakta Mengejutkan Sejak Rayyanza Lahir, Raffi Ahmad Berubah, Semangat Tapi Santai

Mengingat Gala sangat menyukai karakter dan lagu Baby Shark, pihak Mom And Kids Award 2021 yang diwakilkan Ruben Onsu pun memberikan boneka baby shark berwarna merah muda.

Dia juga girang saat diberi hadiah boneka karakter kesukaannya.

Tak hanya Gala yang menjadi sorotan, penampilan om dan tantenya saat menerima penghargaan juga tak kalah menyita perhatian.

Melalui laman Instagram masing-masing, Fuji dan Fadly sempat memperlihatkan detail busana yang mereka kenakan dalam acara penghargaan itu.

Tak ragu lagi, penampilan kakak-beradik ini benar-benar stylish.

Mereka mengenakan pakaian yang didominasi warna merah dan biru.

Pengguna media sosial memuji penampilan baju pelbagai lapis itu adik-adik ipar Vanessa ini.

Fuji dan Fadly yang memang kakak-beradik ini sangat mirip dalam foto itu.

Keduanya juga terlihat ceria saat memamerkan beberapa pose lucunya.

Apalagi, Fadly sendiri berprofesi sebagai foto model.

Pesan Fuji ke Doddy Sudrajat Jika Dapat Hak Asuh

Sementara itu, perebutan hak asuh Gala antara keluarga Bibi Ardiansyah dan Doddy Sudrajat masih memanas.

Diketahui baik ayah Vanessa Angel, yakni Doddy Sudrajat maupun orang tua dari Bibi Ardiansyah sama-sama memperebutkan hak asuh sang cucu, Gala Sky Ardiansyah.

Fuji adik Bibi Ardiansyah
Fuji adik Bibi Ardiansyah (YouTube TRANS TV Official)
Sumber: TribunNewsmaker
Halaman 2 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved