Liga Italia
SESAAT LAGI Live Bein Sports 2! Live Streaming Venezia vs AC Milan di TV Online Liga Italia
Sesaat Lagi Link Live Streaming Venezia vs AC Milan Liga Italia via Live Streaming Bein Sports 2 & Live Streaming RCTI +. Zlatan Ibrahimovic main
Dalam laga nanti, ketajaman lini depan AC Milan akan diadu dengan para pemain Venezia yang juga tidak kalah berbahaya.
Salah satu yang wajib diwaspadai adalah Mattia Aramu. Dari 16 pertandingan yang dilakoni--3 di antaranya memulai dari bangku cadangan--ia mampu menorehkan total 5 gol dan 3 assist untuk timnya.
Di samping Aramu, Venezia juga masih punya sejumlah pemain lain yang punya insting mencetak gol cukup tinggi.
Mereka dalah David Oreke (4 gol), Thomas Henry (3 gol), dan Pietro Ceccaroni (2 gol).
Stefano Pioli beruntung jelang laga nanti. Semua penyerang yang dimilikinya tersedia dalam lawatan ke markas Venezia.
Zlatan Ibrahimovic, Rafael Leao, dan Ante Rebic sudah pulih dari cedera.
Dalam laga nanti, Pioli kemungkinan besar akan mempercayakan pos penyerangan pada duet striker kawakan; Zlatan dan Olivier Giroud.
Namun, kekuatan lini tengah mereka tereduksi setelah Franck Kessie pergi mewakili negaranya di Piala Afrika 2021.
Sandro Tonali kemungkinan akan dipasangkan dengan Rade Krunic atau Tiemoue Bakayoko dalam ruan skema 4-2-3-1.
Di kubu seberang, Paolo Zanetti bisa menurunkan skuad terbaiknya dalam laga nanti.
Bintangnya musim ini, Mattia Aramu, bisa kembali jadi andalan di lini depan. Ia akan dipasangkan dengan 2 penyerang lain yakni Thomas Henry dan David Okereke.
Milan lebih unggul di atas kertas dari Venezia jika merujuk pada rekor head to head.
Dari 7 pertemuan yang telah dilakoni, Rossoneri berhasil mengemas 5 kemenangan, 1 hasil imbang, dan baru kalah 1 kali.
Terakhir kali Venezia berhasil menang atas Milan pada pertemuan Liga Italia musim 1999/2000.
Tepatnya pada Maret 2000 ketika itu, Venezia berhasil menang tipis 1-0 atas Rossoneri.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/striker-ac-milan-zlatan-ibrahimovic-penyerang-fiorentina-dusan-vlahovic.jpg)