Selebrita

Agnez Mo Pamer Kekompakan Dengan Adam Rosyadi, Netizen Langsung Baper

Penyanyi Agnez Mo dengan sang pacar Adam Rosyadi melakukan Eye Challenge, sontak aksi keduanya mendapat perhatian netizen, bahkan ada yang baper

Editor: Irfani Rahman
Instagram/agnezmo
Agnez Mo dan Adam Rosyadi lakukan eye challenge 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Penyanyi Agnez Mo memposting kebersamaannya dengan Adam Rosyadi di intagramnya.

Sontak aksi Agnez Mo yang mengunggah fotonya dengan sang pacar membuat netizen baper.

Apalagi pelantun Lagu Matahariku ini tampak kompak dengan sang pacar.

Baik Agnez Mo dan Adam Rosyadi terlihat memejamkan mata mereka selama beberapa saat.

Kemudian terlihat keduanya membuka mata. Ya kali ini baik Agnez dan Adam melakukan eye challenge yang sedang viral sangat menarik perhatian.

Baca juga: Ganteng & Pernah Gagalkan Peredaran 500 Kg Sabu, Ini Sosok Kombes Budi Hermanto Sahabat Raffi Ahmad

Baca juga: Tetiba Maia Estianty Mengaku Lega Ketemu Ririe Fairus, Istri Irwan Mussry Sebut Kisah Maia Jilid 2

Tetapi hal lucu ini terjadi setelah Agnez dan Adam mulai membuka mata.

Adam dengan menghibur malah sengaja menjulingkan matanya.

Tingkah absurd Adam ini tentunya langsung membuat Agnez Mo tertawa terbahak-bahak.

Adegan mata juling Adam itu kemudian menarik banyak perhatian dari netizen.

Mereka mengaku terhibur dan bahagia bisa melihat Agnez tertawa karena pasangannya.

Baca juga: Sule Blak-blakan Minta Artis Lain Bantu Dorce Gamalama, Ayah Rizki Febian : Tolong Dibantu lah

Baca juga: Bukti Verrell Bramasta & Natasha Wilona Sembunyikan Hubungan Kembali Diungkap, Imbas Aksi Saat Jauh

Komentar-komentar itu antara lain:

"Semoga langgeng sampai maut memisahkan, semoga benar berjodoh."

"Sekilas tampak mirip"

"Happy for you kak"

"Cute, gemesssh lucu banget sii bucin"

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved