SEA Games 2021
Klasemen Medali SEA Games 2021 Terbaru, Vietnam Kokoh di Puncak, Indonesia Masuk Tiga Besar
Daftar Klasemen Medali SEA Games 2021 hingga Kamis (12/5/2022) pagi WIB. Tuan rumah Vietnam kini menguasai posisi pertama, sementara Indonesia ketiga
Editor:
Rendy Nicko
Vietnam News
Logo SEA Games 2021. Daftar Klasemen medali SEA Games 2021 hingga Kamis (12/5/2022) pagi WIB. Tuan rumah Vietnam kini menguasai posisi pertama, sementara Indonesia berada di peringkat ketiga.
Pencak silat juga mempersembahkan dua medali perak melalui tunggal putri Puspa Arum Sari dan beregu putra Anggi Faisal Mubarok, Asep Yuldan Sani, dan Nunu Nugraha.
Hal sama juga terjadi di cabor dayung yang turut menyumbangkan dua medali perak dari nomor women's quadruple sculls dan women's coxless four.
Klasemen Medali SEA Games 2021 hingga Kamis (12/5/2022) pagi WIB.
No Tim Emas Perak Perunggu Total
1 Vietnam 10 7 9 26
2 Malaysia 8 2 6 16
3 Indonesia 3 4 1 8
4 Filipina 1 4 4 9
5 Singapura 1 4 3 8
6 Thailand 1 2 8 11
7 Brunei Darussalam 0 1 1 2
8 Cambodia 0 0 1 1
9 Laos 0 0 1 1
10 Myanmar 0 0 1 1
11 Timor Leste 0 0 0 0
Artikel ini tayang di Kompas dengan judul Klasemen Medali SEA Games 2021: Vietnam Berkuasa, Indonesia...