Prakiraan Cuaca
Info Cuaca Ekstrem Senin 7 Agustus 2023, Tetap Waspada Aceh, Sumut dan Jawa Barat, Cek Kalsel
Inilah Info Cuaca Ekstrem hari ini Senin 7 Agustus 2023, BMKG sebut cuaca Aceh, cuaca Jawa barat dan cuaca sumatera selatan berpotensi hujan lebat
BANJARMASINPOST.CO.ID - Inilah Info Cuaca Ekstrem hari in Senin 7 Agustus 2023. BMKG beri peringatan dini sejumlah wilayah masih berpotensi alami hujan lebat disertai petir dan angin kencang.
Pada Prakiraan Cuaca hari ini terpantau cuaca Aceh, cuaca Jawa Barat dan cuaca sumatera utara berpotensi alami cuaca ekstrem.
Namun untuk cuaca Kalimantan Selatan hari ini berawan dan beberapa kabupaten mengalami hujan ringan
Masyarakat yang tinggal di wilayah yang alami cuaca ekstrem tentunya harus waspada dan hati-hati jika beraktivitas di luar ruangan.
Dilansir ari BMKG, berikut rincian peringatan dini cuaca ekstrem di Indonesia:
Baca juga: Info Cuaca Banjarmasin dan 32 Kota Senin 7 Agustus 2023, Cek Cuaca Bandung dan Semarang
Baca juga: Promo Alfamart Hari Ini, Indomilk Kids 115ml Rp5.500/2pcs, Sovia Minyak Goreng 2L cuma Rp32.700
BMKG mengatakan, sirkulasi siklonik terpantau berada di Samudera Hindia sebelah barat Sumatera Utara dan di Samudera Pasifik sebelah utara Papua Nugini.
Kondisi ini, kata BMKG, membentuk daerah perlambatan kecepatan angin (konvergensi) memanjang dari Samudera Hindia Barat Bengkulu - barat Sumatera utara, dan dari Samudera Pasifik Utara Papua - Nugini.
Serta daerah pertemuan angin (konfluensi) di Laut Aru dan Samudera Pasifik Utara Papua - Papua Nugini.
Daerah konvergensi lain juga terpantau memanjang di Selat Malaka, di Selat Karimata, di Kalimantan Tengah, di Perairan Utara Kalimantan Barat, dari Kalimantan Tengah - Kalimantan Timur, dari Perairan Utara Papua Barat - Utara Papua.
Serta daerah konfluensi lain yang juga terpantau di Laut Cina Selatan, Laut Andaman, dan Samudera Pasifik Utara Maluku Utara - Utara Papua.
Kondisi tersebut mampu meningkatkan potensi pertumbuhan awan hujan di sepanjang daerah konvergensi/konfluensi tersebut.
Wilayah yang berpotensi hujan lebat disertai kilat/petir dan angin kencang:
Aceh
Sumatera Utara
Bengkulu
Kep. Bangka Belitung
Jawa Barat
Baca juga: Tiga Waktu Pengerjaan Sholat Dhuha, Ustadz Adi Hidayat Jabarkan Surat yang Bisa Dibaca
Baca juga: Harga BBM Terbaru Senin 7 Agustus 2023 di SPBU Pertamina, Cek Harga Pertalite hingga Pertamax
Kalimantan Tengah
Kalimantan Timur
Papua Barat
Papua
Wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:
DKI Jakarta
Kalimantan Barat
Kalimantan Utara
Sulawesi Tengah
Wilayah yang berpotensi angin kencang:
Nusa Tenggara Barat
Nusa Tenggara Timur
Sulawesi Barat
Baca juga: Jadwal Acara TV Senin 7 Agustus 2023, Ada Top Chart di Trans TV dan Misteri Jamu Gendong di ANTV
Baca juga: Gempa Magnitudo 5,1 Guncang Bali Hari Ini, Cek Info BMKG Pusat Getaran dan Kedalamnya
Maluku Utara
Maluku. (TribunWow.com)
Sumber: TribunWow.com
Dapatkan informasi lainnya di Googlenews, klik : Banjarmasin Post
Info Cuaca Ekstrem
cuaca ekstrem
Prakiraan Cuaca
BMKG
cuaca Aceh
cuaca Jawa Barat
cuaca Kalimantan Selatan
cuaca sumatera utara
Banjarmasinpost.co.id
| Prakiraan Cuaca Kalsel Rabu 12 November 2025, Hujan Ringan Disertai Petir Hingga Malam |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kalsel Senin 10 November 2025, Banjarbaru Berawan, Wilayah Lain Hujan Ringan |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kalsel Kamis 6 November 2025, Hanya Kabupaten Tapin Cerah Sepanjang Hari |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kalsel Rabu 5 November 2025, Seluruh Wilayah Diguyur Hujan dari Pagi hingga Malam |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Kalsel Senin 27 Oktober 2025, 13 Kabupaten/Kota Berpotensi Diguyur Hujan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/ilustrasi-cuaca-ekstrem-simak-peringatan-dini-cuaca-ekstrem-dari-bmkg.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.