Kabar Kaltim
Cek Jadwal dan Harga Kapal Pelni Balikpapan Selama April Jelang Mudik Lebaran 2024 ke Semua Rute
Cek jadwal dan harga tiket Kapal Pelni bulan April 2024 jelang mudik Lebaran dari Balikpapan ke semua rute.
BANJARMASINPOST.CO.ID, BALIKPAPAN - Cek jadwal dan harga tiket Kapal Pelni bulan April 2024 jelang mudik Lebaran dari Balikpapan ke semua rute..
Ketahui juga harga tiket Kapal Pelni dari Kota Balikpapan.
Sebagaimana diketahui, sebentar lagi umat muslim akan menjumpai momen Idul Fitri atau lebaran 2024.
Dalam momen tersebut biasanya banyak yang akan mudik atau pulang kampung dari tempat perantauannya.
Baca juga: Takut tak Kebagian Tiket Kapal Laut, Pemudik Asal Kutai Kartanegara Kaltim Pulang Lebih Awal
Baca juga: Kapal Berkapasitas 1.750 Orang Dipenuhi Pemudik, Ini Situasi Arus Mudik Lebaran Samarinda-Parepare
Untuk pengecekan dan reservasi tiket bisa dilakukan secara online melalui situs resmi pelni.co.id.
Berikut jadwal selengkapnya.
Kapal laut KM Tidar milik PT Pelni.
Kapal laut KM Tidar milik PT Pelni. (pelni.co.id)
Balikpapan - Makassar (Rp 252.000)
Selasa, 2 April 2024
Kapal: KM Lambelu
Jam berangkat: 03.00 WITA
Jam sampai: Rabu, 3 April 2024, 03.00 WITA
Selasa, 2 April 2024
Kapal: KM Tidar
Jam berangkat: 20.00 WITA
Jam sampai: Rabu, 3 April 2024, 21.00 WITA
Jumat, 5 April 2024
Kapal: KM Bukit Siguntang
Jam berangkat: 16.00 WITA
Jam sampai: Sabtu, 6 April 2024, 14.00 WITA
Kamis, 7 April 2024
Kapal: KM Lambelu
Jam berangkat: 18.00 WITA
Jam sampai: Senin, 8 April 2024, 18.00 WITA
Rabu, 10 April 2024
Kapal: KM Bukit Siguntang
Jam berangkat: 21.00 WITA
Jam sampai: Kamis, 11 April 2024, 21.00 WITA
Selasa, 16 April 2024
Kapal: KM Lambelu
Jam berangkat: 03.00 WITA
Jam sampai: Sabtu, 17 April 2024, 03.00 WITA
Jumat, 19 April 2024
Kapal: KM Bukit Siguntang
Jam berangkat: 06.00 WITA
Jam sampai: Sabtu, 20 April 2024, 07.00 WITA
| Di Tengah Kepulan Asap, Petugas Sempat Evakuasi Kucing saat Kebakaran di Balikpapan |
|
|---|
| Berjalan Santai Arah Balikpapan, Dua Tahanan Kabur Polsek Samarinda Kota Terekam CCTV |
|
|---|
| Pakai Celana Jins Panjang dan Kaos Merah, Satu Tahanan Kabur Polsek Kota Samarinda Ditangkap |
|
|---|
| Kelabuhi CCTV, Ini Kecerdikan 15 Tahanan Sehingga Bisa Kabur dari Polsek Samarinda Kota |
|
|---|
| 15 Tahanan Kabur dari Polsek Samarinda Kota, Kapolda Kaltim: Pelajaran Berharga Buat Kami |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.