Selebrita
Kode Mau Rujuk pada Desta, Natasha Rizky Kuak Satu Fakta: Aku Belum Talak 3
Akhir-akhir ini, Desta Mahendra dan Natasha Rizky kerap bersama demi anak-anaknya. Kode rujuk muncul setelah jawab status cerai bukan talak 3.
BANJARMASINPOST.CO.ID - Akhir-akhir ini, Desta Mahendra dan Natasha Rizky kerap bersama demi anak-anaknya.
Selain itu, Desta Mahendra juga kerap memberikan sinyal ingin rujuk pada Natasha Rizky.
Diketahui, Desta Mahendra dan Natasha Rizky telah berpisah pada Juni 2024 lalu.
Walaupun berpisah, hubungan di antara keduanya masih terjalin dengan baik hingga saat ini.
Mereka tetap kompak dalam pengasuhan ketiga anaknya.
Keadaan ini membuat publik berharap keduanya bisa kembali rujuk.
Apalagi, Desta sempat keceplosan ingin rujuk dengan mantan istrinya tersebut.
Baca juga: Rossa Akui Pacaran dengan Afgan Syahreza dan Berencana Lanjut ke Pernikahan, Tapi Akhirnya Kandas
Baca juga: Tetiba Aurel Sentil Perempuan Lain, Istri Atta Halilintar: Jangan Merusak Kebahagiaan Wanita Lain
"Kalau impian gue misalnya ditanyain ke gue impian gue sekarang misalnya, rujuk, misalnya, itu misalnya," ujar Desta.
Momen ini muncul dalam tayangan YouTube Vindes belum lama ini.
Alhasil, sejumlah netizen mendesak keduanya untuk segera rujuk.
Nah, kode mau rujuk juga muncul dari Natasha Rizky.
Penyebabnya, belum lama ini beredar komentar dari Natasha Rizky saat salah seorang netizen terkait dia dan Desta tidak bisa bersatu kembali.
Netizen itu menyebut Desta Mahendra sudah memberikan talak tiga kepada Natasha Rizky.
Namun Natasha Rizky kemudian mengklarifikasinya.
"Aku belum talak 3 mbak, hehehe," balas Natasha Rizky.
Artinya, Natasha Rizky dan Desta Mahendra masih dapat dirujuk atau kawin kembali.
Bersatu demi Anak
Satu Alasan El Rumi Yakin Jadikan Syifa Hadju Sebagai Istri, Ahmad Dhani Bocorkan Jadwal Pernikahan |
![]() |
---|
Tak Sia-siakan Sisa Hidup, Ruben Onsu Datangi Sejumlah Ulama Setelah Jadi Mualaf, Singgung Soal Anak |
![]() |
---|
Sikap Keluarga Usai Ammar Zoni Kembali Terseret Kasus Narkoba Meski di Penjara, Aditya Zoni: Kawal |
![]() |
---|
Malam Pertama Amanda Manopo dan Kenny Austin Disorot, Situasi Ranjang di Kamar Pengantin Terekam |
![]() |
---|
Calon Istri Verrell Bramasta Tersentil Sarni dan Ivan Fadilla, Usai Fuji Tegaskan Tak Pacaran |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.