Selebrita
Ada Doa buat Paula Verhoeven, Baim Wong Curhat Saat Ultah: Ternyata Jadi Orang Baik itu Susah Banget
Di tengah kisruh pasca perceraian dengan Paula Verhoeven, kini aktor Baim Wong berulang tahun. Momen itu, Baim Wong juga turut mendoakan Paula.
"Dia jubir enggak boleh ngomong gitu, dia hanya mengatakan perkara cerai sudah diputus dikabulkan dan terbuka banding hanya sebatas itu saja," imbuhnya.
2. Putusan Hakim Diduga Keliru
Hotman Paris Hutapea secara blak-blakan menyampaikan pendapatnya bahwa putusan hakim terkait perceraian Paula Verhoeven dan Baim Wong dinilainya keliru dan tidak tepat.
Pengakuan itu dikatakan Hotman, saat menjadi bintang tamu dalam acara OTW Trans 7.
"Itu putusan total salah," ujar Hotman, dikutip Tribunnews, Selasa (29/4/2025).
Hotman Paris menilai bahwa dalam kasus Paula Verhoeven, tuduhan perselingkuhan yang dijadikan alasan perceraian terkesan terburu-buru dan kurang tepat secara hukum.
Ia menjelaskan menurut undang-undang, dasar perceraian karena perselingkuhan harus dibuktikan sebagai perzinahan yang nyata.
"Kasus Paula langsung dibilang ada perselingkuhan, padahal menurut undang-undang alasan cerai (perselingkuhan) itu harus karena perzinahan," kata Hotman.
Ia menegaskan bahwa kedekatan seperti berpacaran, sekadar berbincang, atau ungkapan rindu tidak bisa langsung dikategorikan sebagai perselingkuhan.
Bahkan dalam konteks kasus Paula, yang hanya terlihat berbicara di ruangan melalui rekaman CCTV, menurut Hotman hal itu belum cukup untuk dikatakan sebagai bukti perzinahan.
"Kalau hanya pacar-pacaran gini, ngobrol doang atau kangen-kangen itu bukan perselingkuhan."
"Padahal menurut undang-undang, perzinahan itu harus ada yang melihat."
"Kalau hanya misalnya lagi duduk seperti kasus Paula duduk di ruangan ngobrol-ngobrol di disorot sama CCTV itu bukan perselingkuhan," jelas Hotman.
3. Muncul Saksi yang Dianggap Berpihak ke Baim
Usai polemik putusan cerai Baim dan Paula menjadi sorotan, diketahui muncul banyak saksi yang memberikan
kesaksian yang cukup mengejutkan.
Perubahan Bentuk Tubuh yang Diinginkan Sarwendah Terkuak, Ada Campur Tangan Giorgio Antonio |
![]() |
---|
Buat Andre Taulany Kecewa dan Langsung Angkat Kaki, Situasi di Ruang Sidang Cerai Terkuak |
![]() |
---|
Bisnis Keluarga Kena Sentil, Aisyahrani Berharap Segera Bertemu Chef Devina di Pawon Bu Cetar |
![]() |
---|
Antara Hunian atau Masjid, Taqy Malik Tak Ambil Tawaran Pertahankan Rumah Ibadah Usai Kalah Sengketa |
![]() |
---|
Usai Mulan Jameela Cs, Raffi Ahmad Kena Sentil Lita Gading, Gelar Doktor HC Kembali Terungkit |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.