Berita Kalteng
Perbaiki Papan Reklame, Pekerja di Kotim Kesetrum Listrik, Begini Kondisinya
Seorang pekerja kesetrum saat memperbaiki papan reklame di Jalan MT Haryono, Kota Sampit, Kotawaringin Timur
Editor:
Hari Widodo
Tribunkalteng.com/Herman Antoni Saputra
TERSENGAT LISTRIK - Warga di sekitar Jalan MT Haryono, Kota Sampit, Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), dikejutkan oleh insiden seorang pria yang tersengat listrik saat memperbaiki papan reklame, Selasa (11/11/2025) pagi.
Kondisi tersebut membuat pasien harus mendapatkan perawatan intensif dan rencana tindakan medis lanjutan.
“Kondisi umum pasien luka bakar 40 persen di dada, perut, kaki kiri, dan tangan kiri. Saat ini masih dirawat di UGD dan sedang dikonsulkan ke dokter bedah,” imbuhnya.
Artikel ini telah tayang di Tribunkalteng.com dengan judul Pria di Kotim Kesetrum Listrik saat Perbaiki Reklame Jalan MT Haryono, Alami Luka Bakar Serius
Tags
Kesetrum listrik
papan reklame
Banjarmasinpost.co.id
Kotawaringin Timur (Kotim)
Kalimantan Tengah (Kalteng)
Berita Terkait: #Berita Kalteng
| Diduga Gelapkan Dana Penjualan Gabah Rp800 Juta, Ketua Bumdes Lampuyang Kotim Dilaporkan ke Polisi |
|
|---|
| Cegat Dua Pria Pengendara Motor, Polisi di Baamang Kotim Amankan Tiga Paket Sabu |
|
|---|
| Disambar Buaya, Warga Desa Camba Kota Besi Kalteng Menderita Luka di Kaki |
|
|---|
| Tebas Parang Seteru Hingga Bersimbah Darah, Ini Motif Penyerangan Dua Pria di Eks Golden Kotim |
|
|---|
| Terjerat Korupsi Pengadaan Internet, Kepala Diskominfosantik Seruyan Kalteng Ditahan Kejaksaan |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/Seorang-pria-yang-tersengat-listrik-5.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.