Berita Nasional

Fakta Sosok Jenderal TNI Sarwo Edhie yang Resmi Pahlawan Nasional: Mertua SBY, Ini Perjuangannya

Fakta Sosok Jenderal TNI Sarwo Edhie Wibowo yang Resmi Pahlawan Nasional: Mertua SBY, Kakek AHY, Ini Perjuangan yang Heroik.

|
Editor: Murhan
kopassus.mil.id
PAHLAWAN NASIONAL - Jenderal (Purn) Sarwo Edhie Wibowo, ayah Ani Yudhoyono. Mertua SBY kini bergelar Pahlawan Nasional. 

Hal ini tidak mengherankan karena Sarwo Edhie adalah ayah dari Kristiani Herrawati, ibu dari AHY, sehingga ada keterkaitan keluarga langsung yang menurunkan kesamaan fisik secara sekilas.

Kemiripan ini sering menjadi sorotan saat foto-foto masa muda Sarwo Edhie diunggah di media sosial.

Biodata Jenderal TNI (Purn) Sarwo Edhie Wibowo

  • Nama Lengkap: Sarwo Edhie Wibowo
  • Tempat, Tanggal Lahir: Pangenjuru, Purworejo, Jawa Tengah, 25 Juli 1925
  • Wafat: 9 November 1989, Jakarta
  • Pendidikan Militer: Bergabung dengan PETA (1943), kemudian Tentara Keamanan Rakyat (TKR)

Karier Militer:

  • Komandan Batalion di Divisi Diponegoro (1945–1951)
  • Komandan Resimen Divisi Diponegoro (1951–1953)
  • Wakil Komandan Resimen di Akademi Militer Nasional (1959–1961)
  • Kepala Staf Resimen Pasukan Komando (RPKAD) (1962–1964)
  • Komandan RPKAD (1964–1967)
  • Panglima Kodam II/Bukit Barisan, Sumatera Utara (1967–1968)
  • Panglima Kodam XVII/Cendrawasih (Irian Barat/Papua) (1968–1970)

Jabatan Lain:

  • Ketua BP-7 Pusat
  • Duta Besar RI untuk Korea Selatan
  • Gubernur AKABRI

Daftar nama-nama tokoh yang menerima gelar Pahlawan Nasional tahun 2025:

  1.     Almarhum K.H. Abdurrahman Wahid (Jawa Timur)
  2.     Almarhum Jenderal Besar TNI H. Muhammad Soeharto (Jawa Tengah)
  3.     Almarhumah Marsinah (Jawa Timur)
  4.     Almarhum Prof. Dr. Mochtar Kusumaatmadja (Jawa Barat)
  5.     Almarhumah Hajah Rahmah El Yunusiyah (Sumatera Barat)
  6.     Almarhum Jenderal TNI Purnawirawan Sarwo Edhie Wibowo (Jawa Tengah)
  7.     Almarhum Sultan Muhammad Salahuddin (Nusa Tenggara Barat)
  8.     Almarhum Syaikhona Muhammad Kholil (Jawa Timur)
  9.     Almarhum Tuan Runda H. Ali Basaragi (Sumatera Utara)
  10.     Almarhum Zainal Abidin Syah (Maluku Utara)

(Banjarmasinpost.co.id/Kompas.com/Tribun-medan.com)

 

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved