Kualifikasi Piala Dunia 2026
Susunan Pemain Timnas Indonesia Lawan Irak Tanpa Rizky Ridho dan Justin Hubner Lagi? PK Tidak Ragu
Susunan pemain Timnas Indonesia melawan Irak di ronde keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia tanpa Rizky Ridho dan Justin Hubner lagi?
Patrick Kluivert bisa menempatkan Calvin Verdok sebagai gelandang bertahan menggantikan Marc Klok, seperti saat timnas Indonesia Vs Lebanon September lalu.
Atau pemain Lille bisa menempati pos bek tengah sebelah kiri seperti dalam formasi 3 bek era Shin Tae-yong.
Thom Haye
Masuknya Thom Haye di babak kedua saat lawan Arab Saudi terbukti meningkatkan intensitas serangan Indonesia.
Melawan Irak, sangat masuk akal bila gelandang Persib Bandung itu bisa jadi starter dengan mendampingi Joey Pelupessy di lini tengah.
Thom diharapkan memberikan suplai bola ke striker-striker kita untuk memburu gol sejak awal laga.
Ole Romeny
Tidak bisa dipungkiri Patrick Kluivert menggantungkan gol untuk Timnas Indonesia kepada Ole Romeny.
Sejauh ini penyerang Oxford United itu sudah mencetak 3 gol di bawah komando sang meneer.
Comebacknya dari cedera saat masuk di babak kedua ketika lawan Arab Saudi juga langsung memberikan impak.
Berkat akselerasi Ole, Indonesia langsung mendapat penalti kedua akibat handsball pemain Arab Saudi yang ingin merebut bola dari Ole.
Laga terakhir membuktikan Ole sudah cukup fit untuk bermain sejak awal laga.
(Banjarmasinpost.co.id/Bolasport.com)
Kemenangan Timnas Prancis Jadi Duka Real Madrid, Kekhawatiran Soal Kylian Mbappe Kini Terbukti |
![]() |
---|
Daftar Lokasi Nobar Timnas Indonesia vs Irak: Jakarta, Bandung, Surabaya, Medan, Jogja Hingga Bali |
![]() |
---|
LINK Streaming Nonton Timnas Indonesia vs Irak Siaran RCTI Malam Ini Jam 23.00 WIB, Susunan Pemain? |
![]() |
---|
Timnas Indonesia vs Irak, Ini Jam Tayang dan Jadwal Kick Off Siaran Langsung RCTI Malam Hari Ini |
![]() |
---|
Jadwal Bola Hari Ini - Rabu Siaran TV RCTI, Indosiar, iNews: Jerman, Indonesia vs Irak, Prancis |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.