TAG
Kabupaten Tala
Banjir kian parah memaksa warga mengungsi di aula Kantor Kecamatan Kurau, Kabupaten Tala, Provinsi Kalsel.
-
Kolam renang Tirta Kenanga di Jalan Kolonel Soepirman, Pelaihari, ditawarkan Pemkab Tala ke swasta. Tiga pihak berminat, 2 perusahaan dan 1 perorangan
32 menit lalu
-
Petugas Bidang Tata Kota dan Kebersihan DPRLPLH Kabupaten Tala akan ke Pulau Datu untuk memeriksa penyebab lampu tenaga surya tidak berfungsi.
20 jam lalu
-
Tabrakan 2 motor tewaskan seorang pengendara di Jalan Mistar Cokrokusumo, kawasan Cempaka, Kota Banjarbaru, Provinsi Kalsel.
21 jam lalu
-
Komunitas IPTL Kabupaten Tala pada Maret 2021 mengadakan pelatihan menulis untuk penulis pemula, supaya bisa bikin buku dan mencetaknya masing-masing.
1 hari lalu
-
Baznas Kalsel serahkan 400 porsi makanan sehat kepada 110 kepala keluarga di Desa Lok Serapang, Kecamtan Pelaihari, Kabupaten Tala, Provinsi Kalsel.
2 hari lalu
-
Perajin atap nipah di Desa Panjaratan, Kecamatan Pelaihari, Kabupaten Tala, kadang bertemu buaya sungai besar untuk cari nipah di Desa Tabanio.
3 hari lalu
-
Sosilisasi bantuan hukum untuk masyarakat miskin disampaikan Waket DPRD Kalsel di di Gedung Sarantang Saruntung, Kota Pelaihari, Kabupaten Tala.
4 hari lalu
-
Pengusaha rumah makan di Jalan KH Mansyur, Kota Pelaihari, Kalsel, biasa masak pakai 4 kompor, kini hanya 3 karena gas habis.
6 hari lalu
-
Pengetahuan hukum terkait penggunaan internet kepada pelajar SMPN 1 Pelaihari, SMPN 2 Pelaihari, SMPN 3 di Desa Panggung dan SMPN 8 di Desa Bumijaya
6 hari lalu
-
Pembongkaran Jembatan bailey di Pabahanan Kabupaten Tala akan rampung pada 26 Februari 2021 dan dilanjut pembangunan jembatan permanen.
7 hari lalu
-
Masyarakat Kabupaten Tala antusias menukar tabung dua LPG 3 kg ditambah uang Rp 50 ribu dengan tabung bright gas 5,5 kg ke PT Ditamus Lautan Biru.
Senin, 22 Februari 2021
-
Pengelola SPBE Jorong Kabupaten Tala memanfaatkan truknya yang berada di Palangkaraya untuk menambah armada pengangkutan LPG dari Balikapan, Kaltim.
Senin, 22 Februari 2021
-
Kelompok nelayan yang mendapat bantuan alat penyimpan ikan dari DKP Kalsel, yaitu di Kotabaru, Tanbu, Tala, Kabupaten Banjar, Batola, HSS dan HSU.
Kamis, 18 Februari 2021
-
Jembatan di Panjaratan Kabupaten Tala sudah miring dan sejumlah papan lantainya berlubang sehingga warga sangat berharap pemkab bisa memperbaiki.
Kamis, 18 Februari 2021
-
Hakim PN Pelaihari bagikan masker kepada warga di kawasan simpang tiga Jalan A Syairani-Datu Insad-Hadji Boejasin, Kota Pelaihari, Kabupaten Tala.
Rabu, 17 Februari 2021
-
Baznas Kalsel bantu korban terdampak banjir di Kabupaten Batola, Banjarmasin, Banjarbaru, Kabupaten Banjar, Kabupaten Tala dan Kabupaten HST.
Rabu, 17 Februari 2021
-
berlokasi di tepi jalan, tempatnya luas dan bersih, cocok membawa keluarga ke kafe Java Kopi di Jalan A Yani Km 96, Kecamatan Jorong, Kabupaten Tala.
Selasa, 16 Februari 2021
-
Bocah obesitas tinggal Desa Kuringkit RT 8 RW 1, Kecamatan Panyipatan, Kabupaten Tala, Provinsi Kalsel, turun 30 kg sehingga beratnya kini 95 kg.
Senin, 15 Februari 2021
-
Satu balita sembuh dari Covid-19, tersisa 3 balita yang masih menjalani isolasi di eks RSUD Hadji Boejasin Kota Pelaihari, Kabupaten Tala, Kalsel.
Senin, 15 Februari 2021
-
Pendirian PT Tanah Laut Manuntung Perseroda bergerak di bidang jasa pelabuhan, dimiliki Pemkab Tala dengan saham sebesar 60 persen dan CMN 40 persen.
Rabu, 10 Februari 2021
© 2021 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved