Kembali ke Program Awal

setelah diwacanakan akan menggelar kompetisi pada Oktober serta Turnamen Pramusim Juni 2015 ini, ternyata juga dibatalkan.

Penulis: Frans Rumbon | Editor: Halmien
banjarmasinpost.co.id/aya sugianto
launching Martapura FC 

BANJARMASINPOST.CO.ID - BEBERAPA waktu lalu, Martapura FC sudah dalam keadaan sangat on fire untuk mengarungi kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia 2015.

Namun, kompetisi pun ternyata batal dilaksanakan PSSI dengan alasan tak ada izin dari Markas Besar Kepolisian di Jakarta.

Bahkan, belakangan, setelah diwacanakan akan menggelar kompetisi pada Oktober serta Turnamen Pramusim Juni 2015 ini, ternyata juga dibatalkan.

Kepada Metro, pelatih kepala Martapura FC, Frans Sinatra Huwae menegaskan, program latihan akan diulang seperti awal lagi.

"Program kita siapkan dari awal lagi, apalagi ini akan menjadi agenda TC jangka panjang," katanya.

Selengkapnya baca Metro Banjar edisi cetak Senin (25/5/2015) atau klik http://epaper.banjarmasinpost.co.id

Sumber: Metro Banjar
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved