Berita Banjarmasin

Pilih Wisata Religius di Libur Keagamaan

Tempat wisata religius tersebut sengaja ia datangi karena anak dan cucunya meminta untuk melaksanakan nazar dan sekaligus berwisata.

Editor: Didik Triomarsidi
Isti Rohayanti
Beberapa pengunjung makan Sultan Suriansyah nampak berdoa di dekat makam 

BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Dalam rangka libur Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, Gafar, warga Kota Banjarmasin yang tinggal di Jalan A Yani KM 7 ajak anak dan cucunya kunjungin makam Sultan Suriansyah di Jalan Kuin Utara, Senin (24/4/2017).

Tempat wisata religius tersebut sengaja ia datangi karena anak dan cucunya meminta untuk melaksanakan nazar dan sekaligus berwisata.

"Mumpung Isra Miraj dan sekalian anak dan cucu ada nazar kesini jadi ya saya bawa mereka kesini," ungkapnya.

Seluruh area makam diputari oleh Gafar, namun ia mengatakan memutari makam mengikuti anak dan cucunya saja yang sempat berdoa pada tempat wisata religius tersebut.

(Banjarmasinpost.co.id/ Isti Rohayanti)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved