Liga Champions

Jadwal Liga Champion Tengah Pekan Ini, Penentuan 12 Tim Lolos Fase Grup

Dikutip dari laman UEFA.COM, sedikitnya ada 12 tim yang bisa lolos dari fase grup pada Liga Champions matchday ke-lima tengah pekan ini.

Penulis: Rahmadhani | Editor: Didik Triomarsidi
EUPA
Logo Liga Champions 

Barcelona tengah dalam trend positif bagus karena mereka baru saja menang di Liga Spanyol, sementara tuan rumah Juventus malah baru menelan kekalahan memalukan dari Sampdoria di Liga Italia akhir pekan tadi.

Hasil dan Klasemen Sementara Liga Italia Pekan-13, Inter Milan Geser Juventus, Napoli Kokoh di Puncak
Hasil dan Klasemen Sementara Liga Italia Pekan-13, Inter Milan Geser Juventus, Napoli Kokoh di Puncak ()

Inilah jadwal siaran langsung Liga Champions matchday kelima:​
Rabu 22/11/17
Spartak Moskwa Vs Maribor 00 : 00 (BeIN Sports 3)

Beşiktaş Vs Porto 00 : 00 (BeIN Sports 2)

Sevilla Vs Liverpool FC 02 : 45 (BeIN Sports 1)

Manchester City FC Vs Feyenoord 02 : 45 (BeIN Sports 3)

Napoli Vs Shakhtar Donetsk 02 : 45

AS Monaco FC Vs RB Leipzig 02 : 45

APOEL Vs Real Madrid 02 : 45 (SCTV)

Borussia Dortmund Vs Tottenham Hotspur 02 : 45 (BeIN Sports 2)

Kamis 23/11/17
CSKA Moskwa Vs Benfica 00 : 00 (BeIN Sports 3)

Qarabag vs Chelsea FC 00 : 00 (BeIN Sports 1)

FC Basel Vs Manchester United 02 : 45 (BeIN Sports 1)

RSC Anderlecht vs Bayern München 02 : 45

Jadwal Liga Champions matcday:

Paris Saint-Germain vs Celtic 02 : 45 (BeIN Sports 3)

Atletico Madrid vs AS Roma 02 : 45

Juventus Vs Barcelona 02 : 45 (SCTV & BeIN Sports 2)

Sporting CP vs Olympiakos Piraeus 02 : 45

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved