Liga Italia
Jadwal Coppa Italia Rabu dan Kamis Dinihari: Derby Turin Juventus vs Torino, Dybala Jadi Pembeda
Lanjutan babak perempatfinal Coppa Italia menyisakan dua laga yakni Napoli Vs Atalanta dan Derby Turin, Juventus Vs Torino
Penulis: Rahmadhani | Editor: Eka Dinayanti
Rekor ini tercipta terakhir oleh David Trezeguet yang berhasil melakukannya di musim 2005-2006.
Berikut Jadwal Coppa Italia 2017/18 (Perempat Final)
Baca: Ayo Ikut Kejuaraan Tenis Meja Berhadiah Rp 160 Juta
Rabu, 27 Desember 2017
Lazio vs Fiorentina (1-0)
Kamis, 28 Desember 2017
AC Milan vs Inter Milan (1-0)
Rabu, 03 Januari 2018
Napoli vs Atalanta |02:45 WIB
Kamis, 04 Januari 2018
Juventus vs Torino |02:45 WIB
