MotoGP
Jadwal Latihan Bebas Free Practice 3-4 dan Kualifikasi MotoGP Prancis 2018 Sirkuit Le Mans Hari Ini
Jadwal MotoGP Prancis 2018 di Sirkuit Le Mans hari ini Sabtu (19/5/2018) akan memasuki seri latihan bebas (free practice)
Penulis: Rahmadhani | Editor: Ernawati
Hal itu salah satunya dibuktikan saat Johann Zarco (Yamaha Tech3) berhasil mencatatkan waktu tercepat sebelum langsung digusur oleh Andrea Dovizioso.
Bahkan, Dovizioso juga berhasil mempertajam catatan waktunya menjadi 1 menit 31,936 detik dan bertahan hingga sesi berakhir.
Sedangkan pebalap tercepat kedua dan ketiga pada FP2 MotoGP Prancis 2018 secara berturut-turut ditempati oleh Marc Marquez dan Valentino Rossi.
JADWAL MOTOGP PRANCIS 2018 :
Sabtu, 19 Mei 2018
14.55-15.40 WIB
Latihan Bebas Ketiga
18.30-19.00 WIB
Latihan Bebas Keempat
19.10-19.25 WIB
Kualifikasi Pertama
19.35-19.50 WIB
Kualifikasi Kedua
Minggu, 20 Mei 2018
14.40-15.00 WIB
Pemanasan
19.00-19.45 WIB
Race (Live Trans 7 dan Fox Sport)
* Fox Sports menyiarkan langsung semua sesi (kecuali WUP)
* Trans7 hanya menyiarkan langsung race MotoGP saja
* Trans7 menyiarkan ulang sesi kualifikasi
* Jadwal dapat berubah sewaktu-waktu
(banjarmasinpost.co.id/rahmadhani)
