Berita Cuaca
Rilis Terbaru BMKG Terkait Cuaca 33 Kota Hari Ini (2/6/2019), Waspada Hujan Petir di Banjarmasin!
Sebagian besar wilayah atau kota-kota di Indonesia hingga, Minggu (2/6/2019) masih dilanda hujan.
Prakiraan Cuaca BMKG 33 Kota hari ini Minggu 2 Juni 2019, Waspada Hujan Petir di Kota Banjarmasin & Tarakan
BANJARMASINPOST.CO.ID - Sebagian besar wilayah atau kota-kota di Indonesia hingga, Minggu (2/6/2019) masih dilanda hujan.
Intensitasnya pun bervariasi, mulai dari ringan, sedang, lebat hingga disertai petir dan angin kencang.
Oleh karena itu, sebelum berakhir pekan pada Minggu (2/6/2019), sebaiknya simak prakiraan cuaca untuk 33 kota di Indonesia yang dikutip Tribunnews.com dari laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) berikut ini.
BMKG mengumumkan adanya potensi hujan disertai petir di wilayah Banjarmasin pada siang hari dan Tarakan pada malam hari.
Baca: Fakta Meninggalnya Istri SBY Ani Yudhoyono, Sempat Membaik Hingga Batalnya Donor Sumsum Diberikan
Baca: Mulan Jameela Tuliskan Tak Pernah Suntik Putih, Perawatan Istri Ahmad Dhani Dibongkar Nia Ramadhani
Baca: Janji Luna Maya Pada Reino Barack, Suami Syahrini Acuhkan Pengusaha Malaysia Faisal Nasimuddin?
Selengkapnya, berikut prakiraan cuaca 33 kota besar Indonesia:
1. Banda Aceh
Pagi : Berawan Tebal
Siang : Berawan
Malam : Hujan Ringan
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 22-32 derajat celcius
Kelembaban : 70-95 %
2. Denpasar
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Hujan Ringan
Suhu : 24-32 derajat celcius
Kelembaban : 60-90 %
3. Serang
Pagi : Cerah
Siang : Hujan Lokal
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-34 derajat celcius
Kelembaban : 55-90 %
4. Bengkulu
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Hujan Lokal
Dini Hari : Berawan
Suhu : 24-31 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
5. Yogyakarta
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Cerah
Suhu : 22-32 derajat celcius
Kelembaban : 50-90 %
6. Jakarta Pusat
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Berawan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 25-32 derajat celcius
Kelembaban : 70-90 %
7. Gorontalo
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Sedang
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 23-34 derajat celcius
Kelembaban : 60-95 %
8. Jambi
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Hujan Sedang
Dini Hari : Berawan
Suhu : 23-32 derajat celcius
Kelembaban : 65-100 %
9. Bandung
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Berawan
Malam : Berawan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 18-31 derajat celcius
Kelembaban : 55-90 %
10. Semarang
Pagi : Cerah
Siang : Cerah
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Cerah
Suhu : 25-34 derajat celcius
Kelembaban : 50-90 %
11. Surabaya
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah
Malam : Cerah
Dini Hari : Cerah
Suhu : 25-34 derajat celcius
Kelembaban : 50-85 %
12. Pontianak
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Hujan Lokal
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-33 derajat celcius
Kelembaban : 85-100 %
13. Kota Banjarmasin
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Petir
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Hujan Ringan
Suhu : 24-33 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
14. Palangkaraya
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 24-33 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
15. Samarinda
Pagi : Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Hujan Lokal
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 24-30 derajat celcius
Kelembaban : 75-100 %
16. Tarakan
Pagi : Hujan Lokal
Siang : Cerah Berawan
Malam : Hujan Petir
Dini Hari : Berawan
Suhu : 24-29 derajat celcius
Kelembaban : 80-95 %
17. Pangkal Pinang
Pagi : Udara Kabur
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan
Dini Hari : Hujan Ringan
Suhu : 24-30 derajat celcius
Kelembaban : 75-95 %
18. Tanjung Pinang
Pagi : Hujan Ringan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Berawan
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 24-32 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
19. Bandar Lampung
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Ringan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-33 derajat celcius
Kelembaban : 50-80 %
20. Ambon
Pagi : Hujan Ringan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Hujan Lokal
Dini Hari : Hujan Sedang
Suhu : 24-31 derajat celcius
Kelembaban : 70-100 %
21. Ternate
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Hujan Lokal
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 25-31 derajat celcius
Kelembaban : 65-100 %
22. Mataram
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Berawan
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 23-33 derajat celcius
Kelembaban : 60-95 %
23. Kupang
Pagi : Cerah
Siang : Cerah Berawan
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-31 derajat celcius
Kelembaban : 60-90 %
24. Jayapura
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-31 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
25. Manokwari
Pagi : Hujan Lokal
Siang : Cerah Berawan
Malam : Berawan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 25-31 derajat celcius
Kelembaban : 70-95 %
26. Pekanbaru
Pagi : Kabut
Siang : Hujan Lokal
Malam : Berawan
Dini Hari : Kabut
Suhu : 24-33 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
27. Mamuju
Pagi : Hujan Ringan
Siang : Hujan Lebat
Malam : Hujan Lebat
Dini Hari : Hujan Lebat
Suhu : 25-27 derajat celcius
Kelembaban : 90-95 %
28. Makassar
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Berawan
Dini Hari : Berawan
Suhu : 25-32 derajat celcius
Kelembaban : 65-85 %
29. Kendari
Pagi : Hujan Ringan
Siang : Hujan Sedang
Malam : Hujan Ringan
Dini Hari : Hujan Ringan
Suhu : 24-30 derajat celcius
Kelembaban : 70-95 %
30. Manado
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Hujan Lokal
Malam : Berawan
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 23-31 derajat celcius
Kelembaban : 60-95 %
31. Padang
Pagi : Cerah Berawan
Siang : Cerah Berawan
Malam : Hujan Ringan
Dini Hari : Cerah Berawan
Suhu : 24-29 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
32. Palembang
Pagi : Kabut
Siang : Hujan Lokal
Malam : Cerah Berawan
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 24-32 derajat celcius
Kelembaban : 65-100 %
33. Medan
Pagi : Berawan
Siang : Hujan Ringan
Malam : Hujan Sedang
Dini Hari : Hujan Lokal
Suhu : 24-31 derajat celcius
Kelembaban : 65-95 %
(Tribunnews.com/Fathul Amanah)
